Loading...
Logo TinLit
Read Story - Secret Love Story (Complete)
MENU
About Us  

Setiap gadis berharap kisah cinta yang romantis

Dimana seorang pangeran tampan datang dalam hidupnya

Dan membuatnya jatuh cinta seketika

Berharap bahwa dirinya akan menjadi seperti cinderella

Yang akan hidup bahagia bersama dengan pangerannya

Itu kisah cinta yang terlalu sempurna

Pernah aku menginginkannya

Namun sesuatu yang seperti itu jauh dari jangkauanku

Bukan karena tak percaya pada takdir

Tapi karena rasa tak pernah bisa dipaksa

Aku mencintainya tapi mungkin tidak dengannya

Karenanya aku bersikap egois untuk sementara

Berada disisinya beberapa waktu

Merasakan jatuh cinta sendirian

Membuatnya bahagia dan tersenyum seperti yang ku mau

Lalu menghilang seketika

Bagai buih..

 

 

 

 

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 1
Submit A Comment
Comments (1)
  • yellowfliesonly

    Ceritanya bagus, menginspirasi.
    baca ceritaku juga ya,

    Comment on chapter Di Batas Rindu
Similar Tags
Ikatan itu Bernama Keluarga
297      247     1     
Inspirational
Tentang suatu perjalanan yang sayang untuk dilewatkan. Tentang rasa yang tak terungkapkan. Dan tentang kebersamaan yang tak bisa tergantikan. Adam, Azam, dan Salma. Hal yang kerap kali Salma ributkan. Ia selalu heran kenapa namanya berinisial S, sedangkan kedua kakaknya berinisial A. Huruf S juga membuat nomor absennya selalu diurutan belakang. Menurut Salma, nomor belakang itu memiliki ban...
High School Second Story
4176      1260     5     
Romance
Pekrjaan konyol yang membuat gadis berparas cantik ini kembali mengingat masa lalunya yang kelam. Apakah dia mampu menyelesaikan tugasnya? Dan memperbaiki masa lalunya? *bayangkan gadis itu adalah dirimu
Past Infinity
244      208     0     
Romance
Ara membutuhkan uang, lebih tepatnya tiket ke Irak untuk menemui ibunya yang menjadi relawan di sana, maka ketika Om Muh berkata akan memenuhi semua logistik Ara untuk pergi ke Irak dengan syarat harus menjaga putra semata wayangnya Ara langsung menyetujui hal tersebut. Tanpa Ara ketahui putra om Muh, Dewa Syailendra, adalah lelaki dingin, pemarah, dan sinis yang sangat membenci keberadaan Ara. ...
LOVE IN COMA
571      414     7     
Short Story
Cerita ini mengisahkan cinta yang tumbuh tanpa mengetahui asal usul siapa pasangannya namun dengan kesungguhan didalam hatinya cinta itu tumbuh begitu indah walaupun banyak liku yang datang pada akhirnya mereka akan bersatu kembali walau waktu belum menentukan takdir pertemuan mereka kembali
Help Me to Run Away
2657      1189     12     
Romance
Tisya lelah dengan kehidupan ini. Dia merasa sangat tertekan. Usianya masih muda, tapi dia sudah dihadapi dengan caci maki yang menggelitik psikologisnya. Bila saat ini ditanya, siapakah orang yang sangat dibencinya? Tisya pasti akan menjawab dengan lantang, Mama. Kalau ditanya lagi, profesi apa yang paling tidak ingin dilakukannya? Tisya akan berteriak dengan keras, Jadi artis. Dan bila diberi k...
SOLITUDE
1754      691     2     
Mystery
Lelaki tampan, atau gentleman? Cecilia tidak pernah menyangka keduanya menyimpan rahasia dibalik koma lima tahunnya. Siapa yang harus Cecilia percaya?
JAR OF MEMORIES
624      420     1     
Short Story
and story about us a lot like a tragedy now
Let Me Go
501      365     4     
Short Story
The Red Haired Beauty
473      326     1     
Short Story
Nate Nilton a normal senior highschool boy but when he saw a certain red haired teenager his life changed
Sugar Baby Wanna be
499      380     2     
Romance
Kalian punya Papa posesif, yang terus mengawasi dan mengikuti ke mana pun? Sama! Aku benci Papa yang membuntuti setiap pergerakanku, seolah aku ini balita yang nggak bisa dibiarkan keluyuran sendirian. Tapi, ternyata saat Papa pergi, aku sadar kalau nggak bisa melakukan apa-apa. Penyesalanku terlambat. Kehilangan Papa menjadi pukulan terbesar bagiku. Hidupku berubah dan menjadi kacau. Aku bahk...