Loading...
Logo TinLit
Read Story - Love and your lies
MENU
About Us  

suasana stadion bola basket DBL arena mulai ramai. para supporter maupun pengunjung menempati tempat duduk yang strategis. selain lebih mudah terlihat oleh pemainya, agar mereka juga lebih jelas melihat jalanya pertandingan. aku mengambil tempat duduk di deretan kedua. tidak terlalu depan dan tidak terlalu belakang.

 

"mas tinggal ya.." kata mas veri sambil membelai rambutku lalu meninggalkanku. setelah tiga langkah, mas veri berbalik melihatku.

 

"oh ya, setelah itu mas akan ke panti. mungkin sampai malam."

 

"oke.. ntar aku bisa naik ojek" jawabku

 

mas veri lalu meninggalkanku. aku membuka selebaran jadwal pertandingan. ah, SMAN 5  ada di pertandingan kedua. 

 

"nana..!!" lambai nita dari kejuhan, dibelakangnya diikuti randy. mereka lalu mengambil kursi disampingku.

 

nita menghela nafas sesaat setelah meletakkan tasnya di bawah kursi pengunjung. randy dengan sigap mengambil air mineral dingin dan memberikanya kepada nita.

 

"sorry gue telat, udah mulai emang?" tanya nita setelah meneguk air mineralnya.

 

"tar lagi.." aku menggelengkan kepala.

 

pertandingan selanjutnya, SMAN 5 melawan SMA NUSA JAYA 

 

suara tribun menggema seantero ruang DBL arena. riuh pemandu sorak menggiring para pemain memasuki arena pertandingan. tim SMA kami tampak sangat percaya diri, berjalan memasuki lapangan dengan sumringah.

 

"SMA NUSA JAYA? tim kita boleh berbangga hati karena ardion ikut"

 

"hm? kenapa emang?" aku menoleh ke arah nita

 

"dia kartu AS tim kita. liat tuh lawanya. ada yang kaget ngliat ardion"

 

"oh.." 

 

pertandingan dimulai, bola basket masih dikusai oleh Ardion. benar apa yang dikatakan oleh nita, ardion memang jago basket. dengan postur tubuhnya yang tinggi, dan langkah kakinya yang lebar membuat dia lebih cepat menguasai bola. 

 

"tuh liat kan,.." kata nita sambil menunjuk nilai tim sekolahh kami yang unggul

 

Pemandu sorak meneriakkan tim kami yang unggul atas SMA NUSA JAYA. Riuh penonton dari sma kami juga meneriakkan ardion sibuk melihat penonton dari sma kami.

 

Dari kejauhan dia melihat ke arah kami  sambil melambaikan tangan.

 

"Na.. dia nyapa lo tuh" senggol nita ke arahku.

 

"Masa sih?" Aku bahkan tidak yakin. Banyak juga di deretanku yang satu sekolah

 

***********

 

Aku melihat Randy bersandar di depan jendela kmar mandi pengunjung. Dia memasukkan tangan ke dalam saku dan melihat orang-orang berhamburan keluar arena

 

"Lo mau kemana?" Tanyaku menghampiri randy.

 

"Nganter nita dulu trus futsal. O ya, tadi  si ardion nyari lo" kata randy

 

"O ya?" Aku menoleh ke belakang, tim basket memang belum waktunya pulang.

 

"Lo gue anter aja, bareng si nita" kata Randy. Tak lama kemudian nita keluar dari toilet.

 

"Eh na, bareng ama kita aja" kata nita

 

"Ehm.. boleh" jawabku.

 

Kami bertiga beranjak dari gedung pertandingan. Tak lama kemudian seseorang memanggil namaku dan kami bertiga lantas berhenti.

 

Dia masih memakai celana basketnya, dengan jaket abu tua dan tampangnya penuh keringat berlari menuju kearah kami.

 

"Nana.. !!!" Sapa ardion sambil mengangkat tanganya.

 

"Na, gue duluan aja ya. Gue ga mau ganggu lo" bisik nita

 

"Eh.. nit-" belum sempat aku melarangnya, nita sudah pdrgi meninggalkanku.

 

"Hai.. gue keliling nyari lo tadi" kata ardion sambil ngos-ngosan. Kemudian dia tersenyum menatapku.

 

Tags: twm18

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Panggil Namaku!
8345      2142     4     
Action
"Aku tahu sebenarnya dari lubuk hatimu yang paling dalam kau ingin sekali memanggil namaku!" "T-Tapi...jika aku memanggil namamu, kau akan mati..." balas Tia suaranya bergetar hebat. "Kalau begitu aku akan menyumpahimu. Jika kau tidak memanggil namaku dalam waktu 3 detik, aku akan mati!" "Apa?!" "Hoo~ Jadi, 3 detik ya?" gumam Aoba sena...
It Takes Two to Tango
450      328     1     
Romance
Bertahun-tahun Dalmar sama sekali tidak pernah menginjakkan kaki di kota kelahirannya. Kini, ia hanya punya waktu dua minggu untuk bebas sejenak dari tanggung jawab-khas-lelaki-yang-beranjak-dewasa di Balikpapan, dan kenangan masa kecilnya mengatakan bahwa ia harus mencari anak perempuan penyuka binatang yang dulu menyelamatkan kucing kakeknya dari gilasan roda sepeda. Zura tidak merasa sese...
The Past or The Future
430      342     1     
Romance
Semuanya karena takdir. Begitu juga dengan Tia. Takdirnya untuk bertemu seorang laki-laki yang akan merubah semua kehidupannya. Dan siapa tahu kalau ternyata takdir benang merahnya bukan hanya sampai di situ. Ia harus dipertemukan oleh seseorang yang membuatnya bimbang. Yang manakah takdir yang telah Tuhan tuliskan untuknya?
Sekotor itukah Aku
385      291     4     
Romance
Dia Zahra Affianisha, Mereka memanggil nya dengan panggilan Zahra. Tak seperti namanya yang memiliki arti yang indah dan sebuah pengharapan, Zahra justru menjadi sebaliknya. Ia adalah gadis yang cantik, dengan tubuh sempurna dan kulit tubuh yang lembut menjadi perpaduan yang selalu membuat iri orang. Bahkan dengan keadaan fisik yang sempurna dan di tambah terlahir dari keluarga yang kaya sert...
A - Z
2854      981     2     
Fan Fiction
Asila seorang gadis bermata coklat berjalan menyusuri lorong sekolah dengan membawa tas ransel hijau tosca dan buku di tangan nya. Tiba tiba di belokkan lorong ada yang menabraknya. "Awws. Jalan tuh pake mata dong!" ucap Asila dengan nada kesalnya masih mengambil buku buku yang dibawa nya tergeletak di lantai "Dimana mana jalan tuh jalan pakai kaki" jawab si penabrak da...
ADITYA DAN RA
17786      2930     4     
Fan Fiction
jika semua orang dapat hidup setara, mungkin dinamika yang mengatasnamakan perselisihan tidak akan mungkin pernah terjadi. Dira, Adit, Marvin, Dita Mulailah lihat sahabatmu. Apakah kalian sama? Apakah tingkat kecerdasan kalian sama? Apakah dunia kalian sama? Apakah kebutuhan kalian sama? Apakah waktu lenggang kalian sama? Atau krisis ekonomi kalian sama? Tentu tidak...
Frasa Berasa
63897      7077     91     
Romance
Apakah mencintai harus menjadi pesakit? Apakah mencintai harus menjadi gila? Jika iya, maka akan kulakukan semua demi Hartowardojo. Aku seorang gadis yang lahir dan dibesarkan di Batavia. Kekasih hatiku Hartowardojo pergi ke Borneo tahun 1942 karena idealismenya yang bahkan aku tidak mengerti. Apakah aku harus menyusulnya ke Borneo selepas berbulan-bulan kau di sana? Hartowardojo, kau bah...
THE HISTORY OF PIPERALES
1982      749     2     
Fantasy
Kinan, seorang gadis tujuh belas tahun, terkejut ketika ia melihat gambar aneh pada pergelangan tangan kirinya. Mirip sebuah tato namun lebih menakutkan daripada tato. Ia mencoba menyembunyikan tato itu dari penglihatan kakaknya selama ia mencari tahu asal usul tato itu lewat sahabatnya, Brandon. Penelusurannya itu membuat Kinan bertemu dengan manusia bermuka datar bernama Pradipta. Walaupun begi...
Venus & Mars
5495      1453     2     
Romance
Siapa yang tidak ingin menjumpai keagunan kuil Parthenon dan meneliti satu persatu koleksi di museum arkeolog nasional, Athena? Siapa yang tidak ingin menikmati sunset indah di Little Venice atau melihat ceremony pergantian Guard Evzones di Syntagma Square? Ada banyak cerita dibalik jejak kaki di jalanan kota Athena, ada banyak kisah yang harus di temukan dari balik puing-puing reruntuhan ...
Haruskah Ku Mati
35274      5619     65     
Romance
Ini adalah kisah nyata perjalanan cintaku. Sejak kecil aku mengenal lelaki itu. Nama lelaki itu Aim. Tubuhnya tinggi, kurus, kulitnya putih dan wajahnya tampan. Dia sudah menjadi temanku sejak kecil. Diam-diam ternyata dia menyukaiku. Berawal dari cinta masa kecil yang terbawa sampai kami dewasa. Lelaki yang awalnya terlihat pendiam, kaku, gak punya banyak teman, dan cuek. Ternyata seiring berjal...