Loading...
Logo TinLit
Read Story - SABTU
MENU
About Us  

Wanita terhebat setelah ibuku

Menikah di usia yang bisa dibilang telat

Hidupnya dia dedikasikan untuk menemani ibu dirumah

Di tinggal suaminya untuk selama - lamanya ketika anaknya masih TK sekarang anaknya kelas lima SD. 

Aku suka menangis kalau lihat kakakku yang begitu kurus, tulangnya sampai kelihatan. 

Kesabarannya luar biasa dulu waktu masih ada simbah putri dan adiknya ibuku yang perempuan dimasa - masa keduanya sakit Kakakku inilah yang merawatnya dirumah. 

Sekarang ngurusin ibu dan paklikku dengan kerjaan rumah yang seperti tidak ada habisnya. Pagi dan sore menyapu halaman rumah yang luas banget, samping kanan kiri rumah belakang belum lagi bersih - bersih dalam rumah. Setiap pagi nyuciin baju ibu dan paklik, masak. 

Dulu kakakku ini pernah kursus komputer di Semarang. Cuma terus karena ibu sakit - sakitan dia memilih pulang dan ngurusin ibu. 

Aku suka tidak tega dengan dia hidupnya banyak dirumah pergi kalau tidak sama aku ya tidak bisa pergi jauh - jauh karena tidak bisa naik motor, dulu pernah latihan pakai motor bulikku yang sudah meninggal tetapi karena terus bulikku meninggal motornya juga sudah tidak ada jadi belum fasih naik motor. 

Sekarang pun kalau pergi antar jemput anaknya sekolah baik sepeda padahal jarak sekolah anaknya juga lumayan jauh. 

Sehat selalu kakakku (Mbak Ida) 

Semoga aku bisa membahagiakanmu kelak, mengajakmu jalan - jalan. 

Tetap semangat ya Mbakku, seberat apapun yang kamu jalani saat ini, walaupun kamu tidak bisa bercerita apa yang kamu alami saat ini, tetapi kamu harus semangat dan kamu harus kuat. Aku akan mencoba selalu ada untuk kamu.

Terlalu hebat kamu tidak menunjukkan kalau dirimu ada masalah, tidak pernah pelit.

Kakak perempuan adalah orang yang paling mencintai adiknya. Perasaannya sama seperti seorang ibu, kakak perempuan itu benteng terkuat untuk adiknya.

Walaupun terkadang dia bawel marah - marah kepada adiknya, namun dialah yang bertanggung jawab atas adiknya

Kalian tidak pernah tahu begitu banyak beban yang ditanggungnya, dia selalu tersenyum walaupun banyak masalah yang dihadapinya.

Hatinya mungkin kadang sakit dengan permasalahan yang di hadapannya, tetapi tidak tahu pada siapa dia mengadu selain pada Allah, semuanya dia simpan dalam hatinya.

Cintailah kakakmu

Terimakasih untuk kesabarannya dan ketulusannya sampai detik ini dari jaman dulu ngurusin simbah putri sampai sekarang ngurusin ibu. 

Banyak pahala untukmu Mbak. 

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
RUANGKASA
56      51     0     
Romance
Hujan mengantarkan ku padanya, seseorang dengan rambut cepak, mata cekung yang disamarkan oleh bingkai kacamata hitam, hidung mancung dengan rona kemerahan, dingin membuatnya berkali-kali memencet hidung menimbulkan rona kemerahan yang manis. Tahi lalat di atas bibir, dengan senyum tipis yang menambah karismanya semakin tajam. "Bisa tidak jadi anak jangan bandel, kalo hujan neduh bukan- ma...
Simfoni Rindu Zindy
2547      1505     0     
Inspirational
Zindy, siswi SMA yang ceria dan gigih, terpaksa tumbuh lebih cepat sejak ayahnya pergi dari rumah tanpa kabar. Di tengah kesulitan ekonomi dan luka keluarga yang belum sembuh, Zindy berjualan di sekolah demi membantu ibunya membayar SPP. Bermodal keranjang jinjing dan tekad baja, ia menjadi pusat perhatian terkadang diejek, tapi perlahan disukai. Dukungan sahabatnya, Rara, menjadi pondasi awal...
Di Bawah Langit Bumi
4298      2044     87     
Romance
Awal 2000-an. Era pre-medsos. Nama buruk menyebar bukan lewat unggahan tapi lewat mulut ke mulut, dan Bumi tahu betul rasanya jadi legenda yang tak diinginkan. Saat masuk SMA, ia hanya punya satu misi: jangan bikin masalah. Satu janji pada ibunya dan satu-satunya cara agar ia tak dipindahkan lagi, seperti saat SMP dulu, ketika sebuah insiden membuatnya dicap berbahaya. Tapi sekolah barunya...
Kini Hidup Kembali
152      139     1     
Inspirational
Sebenarnya apa makna rumah bagi seorang anak? Tempat mengadu luka? Bangunan yang selalu ada ketika kamu lelah dengan dunia? Atau jelmaan neraka? Barangkali, Lesta pikir pilihan terakhir adalah yang paling mendekati dunianya. Rumah adalah tempat yang inginnya selalu dihindari. Namun, ia tidak bisa pergi ke mana-mana lagi.
Langkah yang Tak Diizinkan
357      300     0     
Inspirational
Katanya dunia itu luas. Tapi kenapa aku tak pernah diberi izin untuk melangkah? Sena hidup di rumah yang katanya penuh cinta, tapi nyatanya dipenuhi batas. Ia perempuan, kata ibunya, itu alasan cukup untuk dilarang bermimpi terlalu tinggi. Tapi bagaimana kalau mimpinya justru satu-satunya cara agar ia bisa bernapas? Ia tak punya uang. Tak punya restu. Tapi diam-diam, ia melangkah. Dari k...
Let me be cruel
12233      4856     545     
Inspirational
Menjadi people pleaser itu melelahkan terutama saat kau adalah anak sulung. Terbiasa memendam, terbiasa mengalah, dan terlalu sering bilang iya meski hati sebenarnya ingin menolak. Lara Serina Pratama tahu rasanya. Dikenal sebagai anak baik, tapi tak pernah ditanya apakah ia bahagia menjalaninya. Semua sibuk menerima senyumnya, tak ada yang sadar kalau ia mulai kehilangan dirinya sendiri.
Kamu Tidak Harus Kuat Setiap Hari
5378      2572     0     
Inspirational
Judul ini bukan hanya sekadar kalimat, tapi pelukan hangat yang kamu butuhkan di hari-hari paling berat. "Kamu Tidak Harus Kuat Setiap Hari" adalah pengingat lembut bahwa menjadi manusia tidak berarti harus selalu tersenyum, selalu tegar, atau selalu punya jawaban atas segalanya. Ada hari-hari ketika kamu ingin diam saja di sudut kamar, menangis sebentar, atau sekadar mengeluh karena semua teras...
Anikala
3799      1321     2     
Romance
Kala lelah terus berjuang, tapi tidak pernah dihargai. Kala lelah harus jadi anak yang dituntut harapan orang tua Kala lelah tidak pernah mendapat dukungan Dan ia lelah harus bersaing dengan saudaranya sendiri Jika Bunda membanggakan Aksa dan Ayah menyayangi Ara. Lantas siapa yang membanggakan dan menyanggi Kala? Tidak ada yang tersisa. Ya tentu dirinya sendiri. Seharusnya begitu. Na...
Cinderella And The Bad Prince
3601      2053     11     
Romance
Prince merasa hidupnya tidak sebebas dulu sejak kedatangan Sindy ke rumah. Pasalnya, cewek pintar di sekolahnya itu mengemban tugas dari sang mami untuk mengawasi dan memberinya les privat. Dia yang tidak suka belajar pun cari cara agar bisa mengusir Sindy dari rumahnya. Sindy pun sama saja. Dia merasa sial luar biasa karena harus ngemong bocah bertubuh besar yang bangornya nggak ketul...
Negaraku Hancur, Hatiku Pecah, Tapi Aku Masih Bisa Memasak Nasi Goreng
2515      1089     1     
Romance
Ketika Arya menginjakkan kaki di Tokyo, niat awalnya hanya melarikan diri sebentar dari kehidupannya di Indonesia. Ia tak menyangka pelariannya berubah jadi pengasingan permanen. Sendirian, lapar, dan nyaris ilegal. Hidupnya berubah saat ia bertemu Sakura, gadis pendiam di taman bunga yang ternyata menyimpan luka dan mimpi yang tak kalah rumit. Dalam bahasa yang tak sepenuhnya mereka kuasai, k...