Read More >>"> Kamu (Bab 5 - Toko Buku ) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - Kamu
MENU 0
About Us  

Setelah meminjam buku di perpustakaan, aku dan Angga lanjut pergi ke toko buku. Gramedia Matraman jadi tempat tujuan kami siang itu. Setelah muter-muter sekitar satu jam lebih, akhirnya dapat juga yang dicari. Kulirik Angga yang sedari tadi berjalan di sampingku, terlihat jelas wajahnya sedikit lelah dan mungkin juga lapar. Aku pun sama. Tak berapa lama kami sudah duduk manis menunggu pesanan di salah satu tenant food court. 

“Kamu mau makan apa Dit?” tanya Angga sambil melihat daftar menu.

"Apa aja lah yang penting ngenyangin", jawabku.

"Oke deh, kalau begitu. Jangan protes ya, kalau aku pesenin kamu makanan dan juga minuman yang sama denganku," ujar Angga sambil kemudian memanggil salah satu pelayan di situ. Aku hanya mengangguk saja. Buatku nggak masalah makanan apa yang Angga pesan. Apapun itu, aku pasti suka.

Seorang pelayan mengantarkan dua gelas es jeruk dan juga dua porsi nasi goreng telur. Tanpa basa-basi, segera kulahap habis makanan di depanku. Angga pun begitu. Kami berdua memang sudah sangat lelah dan juga lapar. 

"Pesan satu porsi lagi ya? Kelihatannya kamu masih lapar. Aku juga masih sedikit lapar nih. Nanti Kita makan berdua," ujar Angga. Aku langsung saja mengangguk, karena memang masih agak lapar.

Makan berdua. Wow, aku dan Angga akan makan sepiring berdua. Gak salah tuh ... jadi dah dig dug rasanya. Salah tingkah aku dibuatnya. Sepiring nasi goreng di tambah dua botol air mineral dingin pun kembali tersaji di depan kami. 

"Hei, jangan bengong. Apa kau mau aku suapi?" tanya Angga tanpa malu-malu sambil menyodorkan sesendok nasi goreng ke arah mulutku. Aku mengokohkan kepalaku dengan segera dan mengambil sendok dari tangan Angga. Detak jantungku berdegup kencang. “Tolong Angga, tolong …jangan begini,” ujarku dalam hati sambil pelan-pelan menyuguhkan nasi goreng ke dalam mulutku.

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Pasha
1166      512     3     
Romance
Akankah ada asa yang tersisa? Apakah semuanya akan membaik?
SWEET BLOOD
0      0     0     
Fantasy
Ketika mendengar kata 'manis', apa yang kau pikirkan? "Menghirup aromanya." Lalu, ketika mendengar kata 'darah yang manis', apa yang kau pikirkan? "Menikmati rasanya." Dan ketika melihat seseorang yang memiliki 'bau darah yang manis', apa yang kau pikirkan? "Mendekatinya dan menghisap darahnya."
She's (Not) Afraid
1746      780     3     
Romance
Ada banyak alasan kecil mengapa hal-hal besar terjadi. Tidak semua dapat dijelaskan. Hidup mengajari Kyla untuk tidak mengharapkan apa pun dari siapa pun. Lalu, kehadiran Val membuat hidupnya menjadi lebih mudah. Kyla dan Val dipertemukan ketika luka terjarak oleh waktu. Namun, kehadiran Sega mengembalikan semua masalah yang tak terselesaikan ke tempat semula. Dan ketika kebohongan ikut b...
ISTRI DADAKAN
614      388     3     
Romance
Orang sering bertanya, kapan aku akan menikah. kujawab "Sudah." Kupikir ini selesai saat orangtuaku ingin tahu bagaimana sih bentuk isteriku itu. Kujawab "Iya, nanti Mam," aku kelimpungan sendiri. ditanya sejak kapan kujawab saja setahun yang lalu. Eh gak tahunya KTP dimintain sebagai tanda bukti. Kubilang saja masih proses. Sialnya lagi karena aku belum menikah ayah mengaju...
It's Our Story
934      430     1     
Romance
Aiza bukan tipe cewek yang suka nonton drama kayak temen-temennya. Dia lebih suka makan di kantin, atau numpang tidur di UKS. Padahal dia sendiri ketua OSIS. Jadi, sebenernya dia sibuk. Tapi nggak sibuk juga. Lah? Gimana jadinya kalo justru dia yang keseret masuk ke drama itu sendiri? Bahkan jadi tokoh utama di dalamnya? Ketemu banyak konflik yang selama ini dia hindari?
Gebetan Krisan
471      332     3     
Short Story
Jelas Krisan jadi termangu-mangu. Bagaimana bisa dia harus bersaing dengan sahabatnya sendiri? Bagaimana mungkin keduanya bisa menyukai cowok yang sama? Kebetulan macam apa ini? Argh—tanpa sadar, Krisan menusuk-nusuk bola baksonya dengan kalut.
Daybreak
3385      1586     1     
Romance
Najwa adalah gadis yang menyukai game, khususnya game MOBA 5vs5 yang sedang ramai dimainkan oleh remaja pada umumnya. Melalui game itu, Najwa menemukan kehidupannya, suka dan duka. Dan Najwa mengetahui sebuah kebenaran bahwa selalu ada kebohongan di balik kalimat "Tidak apa-apa" - 2023 VenatorNox
ALACE ; life is too bad for us
1022      617     5     
Short Story
Aku tak tahu mengapa semua ini bisa terjadi dan bagaimana bisa terjadi. Namun itu semua memang sudah terjadi
My Halloween Girl
1015      546     4     
Short Story
Tubuh Kevan bergetar hebat. Ia frustasi dan menangis sejadi-jadinya. Ia ingat akan semalam. Mimpi gila itu membuatnya menggila. Mimpi itu yang mengantarkan Kevan pada penyesalan. Ia bertemu dengan Keisya dimimpi itu. “Kev, kau tahu? Cintaku sama besarnya denganmu. Dan aku tak akan membencimu,”. Itu adalah kata-kata terakhir Keisya dimimpinya. Keisya tak marah dengannya. Tak membencinya. Da...
Beasiswa untuk yang Mengandungku
521      365     0     
Short Story
perjuangan seorang wanita untuk ibunya. belajar untuk beasiswa prestasi yang dia dambakan demi melanjutkan kuliahnya yang biayanya beigtu mahal. beasiswa itu untuk ibunya.