Read More >>"> Revenge (Save My Mind) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - Revenge
MENU 0
About Us  

Kak Aira tertawa mendengar penjelasan adeknya itu. Ia menepuk pundak Rinee dan mengatakan.
 "Ikhlasin aja gapapa, jangan kayak anak kecil yang kehilangan eskrim langsung nangis" tutur Kak Aira.
  "Ya gimana ya, minimal dia tanggung jawab dikit lah! Masa dibiarin gitu ja" balas Rinee

  "Yaudah - yaudah, mending pulang."

 Mereka mulai meninggalkan taman itu dan berjalan pulang ke rumah. Tetapi di tengah tengah perjalanan, ia melihat mading di tepi jalan. Matanya tertuju pada suatu brosur yang bertuliskan "Pertukaran pelajar gratis bagi pelajar mahasiswa manapun! Jika berminat silahkan daftar pada nomor berikut!"

"Tertarik lu Rinee?"

"Iya, banget."

-Next Chapter-
[23.48, 12/12/2023] Another Me: "Halo, saya Azurinee Forcas ingin mendaftarkan diri untuk mengikuti tes pertukaran pelajar yang telah dicantumkan dalam brosur di mading dekat taman. Apa saya tidak terlambat?" 

  "Gimana Rinee?" tanya Kak Aira yang sedang menunggu Rinee menelpon. Rinee berbalik badan, ia tersenyum ke arah kakaknya itu. 

  "Ditanyain malah cengar cengir, gimana? bisa nggak?" tanya nya lagi. 

  " Iya kak, bisaa. Udah di daftarin kok!" girang Rinee. Kak Aira menghela nafas lega. Ia keluar dari kamar Rinee dan menutup pintu kamarnya. 

  Rinee terbaring diatas kasur empuknya dan membayangkan negara apa saja yang ingin dia kunjungi. Ia memiliki keinginan untuk pergi ke prancis, karena menurutnya negara prancis adalah negara paling indah dan elegan baginya.

  "Aku tak punya waktu untuk beristirahat, waktunya untuk belajar!"  tak perlu waktu lama badannya yang terbaring mulai beranjak ke meja belajar miliknya. Ia mengumpulkan buku buku yang telah ia pilih untuk di pelajari.

  Rinee sengaja memilih buku yang tebal agar wawasannya lebih jauh dan banyak. Ia mulai duduk dan membaca satu persatu kata di dalam buku.

  Ia sangat ahli dalam membaca. Tak sampai 20 menit 2 buku berisikan 300 halaman sudah habis ia baca. 

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Viva La Diva
593      382     0     
Short Story
Bayang mega dalam hujan
Superhero yang Kuno
1187      771     1     
Short Story
Ayahku Superheroku
Kembang Sukmo
997      434     3     
Horror
Teka-teki kelam dari masa lalu mulai menghantui Samara Nadra sejak ibunya menghilang. Kala surat misterius diterimanya, Samara berpikir ada sesuatu yang besar dirahasiakan ibunya. Kebenaran berlahan terkuak, tak disangka, ibunya menyembunyikan diri sebagai anak raja terhormat. Gusti Larasati, hendak mewarisi ilmu Kembang Sukmo padanya. Samara yang tengah dilanda gundah amarah tak siap menerima il...
Premium
Dunia Leonor
70      61     3     
Short Story
Kisah cinta yang tragis. Dua jiwa yang saling terhubung sepanjang masa. Memori aneh kerap menghantui Leonor. Seakan ia bukan dirinya. Seakan ia memiliki kekasih bayangan. Ataukah itu semua sekedar imaji gila? Realitasnya pun ia pertanyakan. Saat kisah dari masa lalu semakin mengusiknya, Leonor hanyut dalam dunia yang penuh misteri. Genre: Gothic Misteri, Romansa Buku cetak juga tersedia ...
Untuk Takdir dan Kehidupan Yang Seolah Mengancam
604      424     0     
Romance
Untuk takdir dan kehidupan yang seolah mengancam. Aku berdiri, tegak menatap ke arah langit yang awalnya biru lalu jadi kelabu. Ini kehidupanku, yang Tuhan berikan padaku, bukan, bukan diberikan tetapi dititipkan. Aku tahu. Juga, warna kelabu yang kau selipkan pada setiap langkah yang kuambil. Di balik gorden yang tadinya aku kira emas, ternyata lebih gelap dari perunggu. Afeksi yang kautuju...
Jeritan Suara
1538      605     0     
Horror
Menjadikan pendakian sebagai hobi walaupun dia seorang gadis dengan kukuatan fisik yang tidak sebanding dengan teman-temannya yang lain. Tetapi seperti dirinya, teman-temannya tau jika Pai lebih kuat dari apa yang orang lain bisa lihat. Setelah beberapa kali membuat kegaduhan saat pulang mendaki selalu membawa 'oleh-oleh', kali ini bukan hanya itu saja. Lebih besar pengaruhnya saat ia membawa ...
Bloody Autumn: Genocide in Thames
8791      2005     54     
Mystery
London, sebuah kota yang indah dan dikagumi banyak orang. Tempat persembunyian para pembunuh yang suci. Pertemuan seorang pemuda asal Korea dengan Pelindung Big Ben seakan takdir yang menyeret keduanya pada pertempuran. Nyawa jutaan pendosa terancam dan tragedi yang mengerikan akan terjadi.
Trip
860      434     1     
Fantasy
Sebuah liburan idealnya dengan bersantai, bersenang-senang. Lalu apa yang sedang aku lakukan sekarang? Berlari dan ketakutan. Apa itu juga bagian dari liburan?
Berawal dari Hujan (the story of Arumi)
1043      568     1     
Inspirational
Kisah seorang gadis bernama Arumi Paradista, menurutnya hujan itu musibah bukan anugerah. Why? Karena berawal dari hujan dia kehilangan orang yang dia sayang. Namun siapa sangka, jika berawal dari hujan dia akan menemukan pendamping hidup serta kebahagiaan dalam proses memperbaiki diri. Semua ini adalah skenario Allah yang sudah tertulis. Semua sudah diatur, kita hanya perlu mengikuti alur. ...
Peri Hujan dan Sepucuk Mawar Merah
840      484     8     
Short Story
Sobara adalah anak SMA yang sangat tampan. Suatu hari dia menerima sepucuk surat dari seseorang. Surat itu mengubah hidupnya terhadap keyakinan masa kanak-kanaknya yang dianggap baginya sungguh tidak masuk akal. Ikuti cerita pendek Peri Hujan dan Sepucuk Mawar Merah yang akan membuatmu yakin bahwa masa kanak-kanak adalah hal yang terindah.