Read More >>"> DELION (Prologue ) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - DELION
MENU 0
About Us  


         Rintik-rintik  hujan semakin kian turun dengan deras  ,namun itu tak membuat  seorang gadis yang tengah menatap gundukan tanah di depannya itu bergeming . Dia terus menatap batu nisan bertuliskan nama Elang Januar. kepingan-kepingan masalalu muncul dikepala gadis itu, dia menyadari betapa jahatnya dia membuat orang yang tak bersalah menjadi korbannya ,betapa jahatnya dia meninggalkan Elang yang jelas-jelas membutuhkan bantuannya .
“Maaf“ isak gadis itu,hanya kata  itu yang terucap dari bibir gadis itu sendari tadi .Dia tak peduli derasnya hujan menguyur tubuhnya dia hanya ingin mengeluarkan rasa bersalah nya yang selama ini dia pikul sendiri “harusnya aku bukan kamu”isak pilu gadis itu semakin keras  “Delion pulang yuk “ ucap Sita kemudian dia berjongkok disamping gadis yang dipanggil Delion itu . 
Delion menoleh kesamping menatap sahabatnya yang tersenyum padanya “ udah satu tahun loh,Elang pasti sedih liat lo gini , ikhlasin dia ya” ucapan Sita membuat gadis itu terisak kembali , melihat delion kembali terisak Sita merangkulnya untuk membuat dia tenang . Setelah dirasa Delion tenang Sita mengajaknya untuk pulang “yuk”ajak Sita padanya , delion menganggukan kepalanya kemudian berdiri diikuti Sita “aku pulang dulu ya El,aku sayang kamu“ucap Delion lirih  kemudian dia melangkah bersama Sita pergi meninggalkan tempat itu .
      Perjalan menuju rumah rasanya sangat jauh mungkin ,karena tidak ada obrolan yang berlangsung Sita sendiri memilih fokus untuk menyetir , sedangkan Delion lebih memilih melihat rintikan hujan lewat kaca mobil .Setalah 10 menit melakukan perjalanan akhirnya sampai di rumah bercat putih yang minimalis namun tampak elegan . 
“Del udah nyampe “suara Sita menyadarkan Delion dari lamunanya “makasih ya”ucap Delion singkat kemudian membuka pintu mobil “eh Del, besok mau dijemput gak?”Tanya Sita “gak usah “ucap Delion kemudian melenggang pergi menuju rumahnya .
      Baru saja Delion melangkah masuk kerumah terdengar suara teriakan perempuan “astaga Delion,kamu darimana kok basah gini”ucap wanita paru baya yang tak lain adalah Bundanya. “dari makam Elang bun”ucap Delion singkat ,Bunda Delion menghela nafas panjang dia menatap anaknya sedih ,sudah satu tahun Delion menjadi pribadi yang pendiam tidak ada lagi Delion yang ceria seperti dulu ,kapan dia akan mengikhlaskan kepergian Elang “ ya sudah kamu masuk gih ganti baju ,ntar masuk angin” ucap Bunda ,yang di jawab Delion dengan anggukan kepala kemudian melenggang pergi menuju kamarnya .

***

Tags: Twm18

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
AraBella [COMPLETED]
33492      3306     12     
Mystery
Mengapa hidupku seperti ini, dibenci oleh orang terdekatku sendiri? Ara, seorang gadis berusia 14 tahun yang mengalami kelas akselerasi sebanyak dua kali oleh kedua orangtuanya dan adik kembarnya sendiri, Bella. Entah apa sebabnya, dia tidak tahu. Rasa penasaran selalu mnghampirinya. Suatu hari, saat dia sedang dihukum membersihkan gudang, dia menemukan sebuah hal mengejutkan. Dia dan sahabat...
you're my special moments
2476      985     5     
Romance
sebenarnya untuk apa aku bertahan? hal yang aku sukai sudah tidak bisa aku lakukan lagi. semuanya sudah menghilang secara perlahan. jadi, untuk apa aku bertahan? -Meriana Lauw- tidak bisakah aku menjadi alasanmu bertahan? aku bukan mereka yang pergi meninggalkanmu. jadi bertahanlah, aku mohon, -Rheiga Arsenio-
Rasa yang Membisu?
2074      949     4     
Romance
Menceritakan 4 orang sahabatnya yang memiliki karakter yang beda. Kisah cerita mereka terus terukir di dalam benak mereka walaupun mereka mengalami permasalahan satu sama lain. Terutama kisah cerita dimana salah satu dari mereka memiliki perasaan terhadap temannya yang membuat dirinya menjadi lebih baik dan bangga menjadi dirinya sendiri. Pertemanan menjadikan alasan Ayu untuk ragu apakah pera...
Untuk Navi
1050      576     2     
Romance
Ada sesuatu yang tidak pernah Navi dapatkan selain dari Raga. Dan ada banyak hal yang Raga dapatkan dari Navi. Navi tidak kenal siapa Raga. Tapi, Raga tahu siapa Navi. Raga selalu bilang bahwa, "Navi menyenangkan dan menenangkan." *** Sebuah rasa yang tercipta dari raga. Kisah di mana seorang remaja menempatkan cintanya dengan tepat. Raga tidak pernah menyesal jatuh cinta den...
Flying Without Wings
915      481     1     
Inspirational
Pengalaman hidup yang membuatku tersadar bahwa hidup bukanlah hanya sekedar kata berjuang. Hidup bukan hanya sekedar perjuangan seperti kata orang-orang pada umumnya. Itu jelas bukan hanya sekedar perjuangan.
Love Never Ends
10870      2150     20     
Romance
Lupakan dan lepaskan
Petualang yang bukan petualang
1772      823     2     
Fantasy
Bercerita tentang seorang pemuda malas bernama Ryuunosuke kotaro yang hanya mau melakukan kegiatan sesuka kehendak nya sendiri, tetapi semua itu berubah ketika ada kejadian yang mencekam didesa nya dan mengharuskan dia menjadi seorang petualang walupun dia tak pernah bermimpi atau bercita cita menjadi seorang petualang. Dia tidaklah sendirian, dia memiliki sebuah party yang berisi petualang pemul...
Menghapus Masa Lalu Untukmu
2813      1082     1     
Romance
Kisah kasih anak SMA dengan cinta dan persahabatan. Beberapa dari mereka mulai mencari jati diri dengan cara berbeda. Cerita ringan, namun penuh makna.
Akhir SMA ( Cerita, Cinta, Cita-Cita )
1613      811     1     
Romance
Akhir SMA yang tidak pernah terbayangkan dalam pikiran seorang cewek bernama Shevia Andriana. Di saat masa-masa terakhirnya, dia baru mendapatkan peristiwa yang dapat mengubah hidupnya. Ada banyak cerita terukir indah di ingatan. Ada satu cinta yang memenuhi hatinya. Dan tidak luput jika, cita-cita yang selama ini menjadi tujuannya..
My Sunset
6726      1441     3     
Romance
You are my sunset.