Loading...
Logo TinLit
Read Story - Thieves Sister
MENU
About Us  

Menjelang malam, Jai Dixit mulai mempersiapkan kopernya untuk pergi ke roma. Ali dan Gandhali datang ke rumah Jai Dixit untuk mencari identitas pencuri. Anjeli yang menyelinap ke jendela rumah Jai Dixit untuk memberitahukan teka-teki yang dicari oleh Jai Dixit.

“ Kau merindukanku, tuan Jai Dixit?” Kata Anjeli tiba-tiba. Jai Dixit, Ali dan Gandhali segera mengambil pistol mereka dan menodongkannya pada Anjeli. “ Wow…wow…wow… aku tidak akan menculik kalian, lagian kalian tidak berharga bagiku.” Lanjut Anjeli yang memakai topeng dan baju hitam yang berdiri di balkon.

“ Kenapa kau kemari?” Tanya Jai Dixit.

“ Aku kesini untuk memberi kalian sedikit jawaban dari teka-teki kalian. Baiklah aku akan memulainya, aku sudah mengetahui semua kasus yang kau tuntaskan dan menceritakan pada partner kerjamu dulu. Pertama, kau sudah menangkap pencuri yang mencuri motor spot dan kau memanfaatkan Ali, salah satu teman dari pencuri itu. Kedua, kau menangkap pencuri yang sangat terkenal yang bernama MR.A dan ketiga, kau menangkap pencuri yang berniat untuk membalas dendam karena sudah memeras sirkus, tempat kerjanya. Sebenarnya kasus-kasus itu sudah kau tuntaskan dengan bantuan partner kerja lamamu tapi kau sudah membunuhnya. Itu saja yang aku sampaikan dan sampai jumpa lagi, tuan Jai Dixit.” Anjeli pun terjun dari balkon itu dan pergi. Jai Dixit, Ali dan Gandhali mencoba menembak Anjeli.

“ Apa kau tahu siapa dia, kakak Jai?” Tanya Ali.

“ Sepertinya aku tahu siapa dia.” Jawab Jai Dixit.

Anjeli yang berlari itu pun berhenti di suatu tempat. Dia mengganti pakaiannya dan kembali pulang menaiki motor spot. Setelah itu, dia masuk ke garasi rumah yang rumah itu lumayan kecil.

“ TOLONG MASUKAN PASSWORDNYA.” Kata Anjelina melalui speaker.

“ Oh sudahlah, Anjelina. Kita sudah membahas ini.” Jawab Anjeli.

“ TOLONG MASUKAN PASSWORDNYA.”

“ Anjelina.”

“ Oh ayolah, aku ingin mendengarkan kata-kata itu lagi.”

“ Huh… Baiklah, Anjeli selalu dan akan menyayangi Anjelina sampai ajal mendatangi kita.” Lantai Garasi itu bergerak ke bawah dan sebelumnya garasi menjadi tempat rahasia Anjeli dan Anjelina. Anjeli meletakkan jaket dan helm pada motor spot itu. Anjeli heran melihat Anjelina yang tersenyum melihat layar komputer. Dengan diam-diam, Anjeli melihat layar komputer itu dan ternyata ada gambar laki-laki tampan. Anjeli tahu kalau Anjelina sedang jatuh cinta.

“ Siapa dia, Anjelina?” Tanya Anjeli. Anjelina kaget dan langsung menutup gambar itu.

“ Ah… Tidak aku hanya melihat laki-laki yang melihat blogku.” Jawab Anjelina.

“ Benarkah? Tapi kenapa kau tersenyum melihat gambar itu?” Anjelina terdiam karena dia tidak bisa beralasan. “ Tunggu, apakah kau jatuh cinta dengannya, Anjelina?”

“ Tidak…tidak… aku hanya... Huh… lupakan. Benar, aku jatuh cinta denganya.”

“ Apakah kau pernah bertemu dengannya?”

“ Tidak, aku tidak pernah bertemu dengannya tapi dia mengundangku ke sebuah pesta kecil saat ulang tahunku…eh maksudku…ulang tahun kita. Tolong ijinkan aku untuk bertemu dengannya!” sambil memohon.

“ Hm…Bagaimana ya? Baiklah, aku ijinkan tapi dengan 1 syarat. Kau harus segera pulang, oke?” Anjelina mengacungkan jempol.

“ Sebaiknya kita merencanakan rencana untuk besok lusa setelah itu kita makan malam.” Akhirnya mereka menyiapkan barang untuk membuat alat canggih. Anjeli pun diam-diam membuat kalung canggih hanya untuk Anjelina.

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (3)
  • Pat

    Menarik...

    Comment on chapter Twins Sister
  • Miaa01

    Woww๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘Œ

    Comment on chapter Pencurian di Italia
  • Stefie124

    nice story

    Comment on chapter Twins Sister
Similar Tags
Simplicity
10427      2441     0     
Fan Fiction
Hwang Sinb adalah siswi pindahan dan harus bertahanan di sekolah barunya yang dipenuhi dengan herarki dan tingkatan sesuai kedudukan keluarga mereka. Menghadapi begitu banyak orang asing yang membuatnya nampak tak sederhana seperti hidupnya dulu.
Secret Melody
2276      803     3     
Romance
Adrian, sangat penasaran dengan Melody. Ia rela menjadi penguntit demi gadis itu. Dan Adrian rela melakukan apapun hanya untuk dekat dengan Melody. Create: 25 January 2019
Premium
Beauty Girl VS Smart Girl
11233      2850     30     
Inspirational
Terjadi perdebatan secara terus menerus membuat dua siswi populer di SMA Cakrawala harus bersaing untuk menunjukkan siapa yang paling terbaik di antara mereka berdua Freya yang populer karena kecantikannya dan Aqila yang populer karena prestasinya Gue tantang Lo untuk ngalahin nilai gue Okeh Siapa takut Tapi gue juga harus tantang lo untuk ikut ajang kecantikan seperti gue Okeh No problem F...
Ich Liebe Dich
11755      1793     4     
Romance
Kevin adalah pengembara yang tersesat di gurun. Sedangkan Sofi adalah bidadari yang menghamburkan percikan air padanya. Tak ada yang membuat Kevin merasa lebih hidup daripada pertemuannya dengan Sofi. Getaran yang dia rasakan ketika menatap iris mata Sofi berbeda dengan getaran yang dulu dia rasakan dengan cinta pertamanya. Namun, segalanya berubah dalam sekejap. Kegersangan melanda Kevin lag...
Help Me Help You
1875      1111     56     
Inspirational
Dua rival akademik di sebuah sekolah menengah atas bergengsi, Aditya dan Vania, berebut beasiswa kampus ternama yang sama. Pasalnya, sekolah hanya dapat memberikan surat rekomendasi kepada satu siswa unggul saja. Kepala Sekolah pun memberikan proyek mustahil bagi Aditya dan Vania: barangsiapa dapat memastikan Bari lulus ujian nasional, dialah yang akan direkomendasikan. Siapa sangka proyek mus...
Campus Love Story
8432      1910     1     
Romance
Dua anak remaja, yang tiap hari bertengkar tanpa alasan hingga dipanggil sebagai pasangan drama. Awal sebab Henan yang mempermasalahkan cara Gina makan bubur ayam, beranjak menjadi lebih sering bertemu karena boneka koleksi kesukaannya yang hilang ada pada gadis itu. Berangkat ke kampus bersama sebagai bentuk terima kasih, malah merambat menjadi ingin menjalin kasih. Lantas, semulus apa perjal...
Mari Collab tanpa Jatuh Hati
4659      1746     2     
Romance
Saat seluruh kegiatan terbatas karena adanya virus yang menyebar bernama Covid-19, dari situlah ide-ide kreatif muncul ke permukaan. Ini sebenarnya kisah dua kubu pertemanan yang menjalin hubungan bisnis, namun terjebak dalam sebuah rasa yang dimunculkan oleh hati. Lalu, mampukah mereka tetap mempertahankan ikatan kolaborasi mereka? Ataukah justru lebih mementingkan percintaan?
House with No Mirror
471      353     0     
Fantasy
Rumah baru keluarga Spiegelman ternyata menyimpan harta karun. Anak kembar mereka, Margo dan Magdalena terlibat dalam petualangan panjang bersama William Jacobs untuk menemukan lebih banyak harta karun. Berhasilkah mereka menguak misteri Cornwall yang selama ini tersembunyi?
Agreements
348      292     1     
Short Story
A string of memories about a family, the world, and disagreements. And a kidnapped child.
Blue Island
145      122     1     
Fantasy
Sebuah pulau yang menyimpan banyak rahasia hanya diketahui oleh beberapa kalangan, termasuk ras langka yang bersembunyi sejak ratusan tahun yang lalu. Pulau itu disebut Blue Island, pulau yang sangat asri karena lautan dan tumbuhan yang hidup di sana. Rahasia pulau itu akan bisa diungkapkan oleh dua manusia Bumi yang sudah diramalkan sejak 200 tahun silam dengan cara mengumpulkan tujuh stoples...