Loading...
Logo TinLit
Read Story - Cinta Si Kembar
MENU
About Us  

Hari ini aku benar-benar dibuat gila sama kelakuan kembaranku yang satu ini. Lulu benar-benar menguras habis isi uang Wonshik,tidak tanggung-tanggung di toko kain pun dia menghabiskan Rp 50 juta. Aku tahu kalau Lulu sengaja melakukannya,karena dia ingin menunjukkannya kepada Woojin. Ada senyum puas di wajah Lulu,tetapi aku yang tidak enak sama Lulu.

“Maafin Lulu ya”,ujarku berbisik sama Wonshik

“Nggak apa-apa,santai saja La,bagaimanapun Lulu nanti jadi adik ipar gua”,ujarnya tersenyum tulus. Entah mengapa ada sesuatu yang merasuk di hatiku saat melihat senyuman Wonshik. Aku baru sadar kalau Wonshik sebaik ini.

“Maafin gua selama ini ya”,ujarku tulus

“Maaf buat apa?”,tanya Wonshik balik

“Semuanya”

“Nggak perlu La,nggak ada yang perlu dimaafin,ohya habis ini gua mau ajak loe ke suatu tempat”

“Kemana lagi? Bareng mereka lagi?”

“Bebas,kalau loe mau ajak mereka”

“Emang loe mau ajak gua kemana?”

“Ke tempat yang loe suka”

 

Akhirnya aku dan Wonshik memisahkan diri dari Lulu dan Woojin. Aku dapat melihat kalau Lulu sangat marah meninggalkannya bersama Woojin,tetapi mau gimana lagi. Aku penasaran Wonshik mau membawaku kemana.

 

Di dalam mobil aku tidak bertanya apapun. Aku memilih diam dan membebaskan Wonshik yang mau membawaku entah kemana. Yang pasti aku percaya Wonshik tidak akan berbuat aneh-aneh. Cukup lama juga perjalanan yang aku dan Wonshik lalui.

 

Sampai akhirnya mobil Wonshik berhenti ke sebuah tempat yaitu sebuah rumah sederhana. 

 

“Ayuk,kita turun”,ajak Wonshik kepadaku

“Dimana ini?”

“Nanti juga loe tau,ayuk”

 

Kemudian aku dan Wonshik turun dari mobil dan masuk ke dalam rumah sederhana itu. Betapa terkejutnya aku ternyata rumah sederhana ini adalah sebuah galeri lukisan. Galeri ini menyimpan lukisan-lukisan yang luar biasa indah dan bagus.

 

“Giman,loe suka?”,tanya Wonshik padaku

“Suka banget,ini galeri siapa?”,tanyaku penasaran

“Galeri ini punya teman,dia pelukis hebat di Yogya ini”

“Ohya? Boleh kenalan dong?”

“Sayangnya dia lagi nggak disini,tadi gua sengaja nelpon dia untuk memperbolehkan gua masuk,khusus untuk loe aja La”

 

“Wah,makasih banyak Wonshik”

“Loe mau lukisan yang mana? Pilih aja,nanti gua yang bayar”

“Mau semuanya”,ujarku sambil becanda

“Boleh,kita angkut semua”

“Hahahahahaha,becanda,ya kali gua mau semua,nanti ditaruh di mana”

“Hahahahaha,kirain. Ya sudah,dipilih aja La”

 

Aku berkeliling melihat lukisan-lukisan di galeri ini. Entah mengapa,aku merasa lukisan-lukisan disini sama dengan lukisan yang dikasih Aunty Sarah padaku. Aku jadi penasaran siapa gerangan pelukis ini yang bisa membuatku kagum.

 

“Gimana,sudah milihnya?”

“Sudah”

“Mau yang mana?”

“Gua mau lima,boleh?”,tanyaku manja. Tadinya aku hanya mau beli dua,tetapi ketiga lukisan sisanya membuatku terpesona

“Hahahaha,semua juga boleh”

“Aisshh,jangan gitu dong,tadinya hanya mau ambil dua,tetapi yang tiga lagi bagus banget”

“Iya ya,bentar ya gua mau melakukan pembayaran dulu”

 

Sambil menunggu Wonshik melakukan pembayaran,aku berkeliling lagi melihat-lihat lukisan di galeri ini. Aku benar-benar dibuat kagum sama pelukis ini. Lukisannya sama dengan perasaanku saat ini. Pokoknya aku harus bertemu dengan pelukis ini. Aku akan memaksa Wonshik untuk mengatur jadwal ketemu kami berdua.  

 

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Cinta di Sepertiga Malam Terakhir
7077      1634     1     
Romance
Seorang wanita berdarah Sunda memiliki wajah yang memikat siapapun yang melihatnya. Ia harus menerima banyak kenyataan yang mau tak mau harus diterimanya. Mulai dari pesantren, pengorbanan, dan lain hal tak terduga lainnya. Banyak pria yang datang melamarnya, namun semuanya ditolak. Bukan karena ia penyuka sesama jenis! Tetapi karena ia sedang menunggu orang yang namanya sudah terlukis indah diha...
Mysterious Call
500      332     2     
Short Story
Ratusan pangilan asing terus masuk ke ponsel Alexa. Kecurigaannya berlabuh pada keisengan Vivian cewek populer yang jadi sahabatnya. Dia tidak sadar yang dihadapinya jauh lebih gelap. Penjahat yang telah membunuh teman dekat di masa lalunya kini kembali mengincar nyawanya.
Ansos and Kokuhaku
3481      1129     9     
Romance
Kehidupan ansos, ketika seorang ditanyai bagaimana kehidupan seorang ansos, pasti akan menjawab; Suram, tak memiliki teman, sangat menyedihkan, dan lain-lain. Tentu saja kata-kata itu sering kali di dengar dari mulut masyarakat, ya kan. Bukankah itu sangat membosankan. Kalau begitu, pernah kah kalian mendengar kehidupan ansos yang satu ini... Kiki yang seorang remaja laki-laki, yang belu...
Rembulan
1203      672     2     
Romance
Orang-orang acap kali berkata, "orang yang gagal dalam keluarga, dia akan berhasil dalam percintaan." Hal itu tidak berlaku bagi Luna. Gadis mungil dengan paras seindah peri namun memiliki kehidupan seperti sihir. Luna selalu percaya akan cahaya rembulan yang setiap malam menyinari, tetapi sebenarnya dia ditipu oleh alam semesta. Bagaimana rasanya memiliki keluarga namun tak bisa dianggap ...
Untuk Takdir dan Kehidupan Yang Seolah Mengancam
772      524     0     
Romance
Untuk takdir dan kehidupan yang seolah mengancam. Aku berdiri, tegak menatap ke arah langit yang awalnya biru lalu jadi kelabu. Ini kehidupanku, yang Tuhan berikan padaku, bukan, bukan diberikan tetapi dititipkan. Aku tahu. Juga, warna kelabu yang kau selipkan pada setiap langkah yang kuambil. Di balik gorden yang tadinya aku kira emas, ternyata lebih gelap dari perunggu. Afeksi yang kautuju...
Aku Biru dan Kamu Abu
800      474     2     
Romance
Pertemuanku dengan Abu seperti takdir. Kehadiran lelaki bersifat hangat itu benar-benar memberikan pengaruh yang besar dalam hidupku. Dia adalah teman curhat yang baik. Dia juga suka sekali membuat pipiku bersemu merah. Namun, kenapa aku tidak boleh mencintainya? Bukannya Abu juga mencintai Biru?
Sweeter Than Sweet Seventeen
739      531     5     
Short Story
Menunggu papa peka akan suatu hal yang aku impi - impikan. Namun semua berubah ketika ia mengajakku ke tempat, yang tak asing bagiku.
Apartemen No 22
485      335     5     
Short Story
Takdir. Tak ada yang tahu kemana takdir akan menuntun kita. Kita sebagai manusia, hanya bisa berjalan mengikuti arus takdir yang sudah ditentukan.
fall
4615      1372     3     
Romance
Renata bertemu dua saudara kembar yang mampu memporak-porandakan hidupnya. yang satu hangat dengan segala sikap manis yang amat dirindukan Renata dalam hidupnya. satu lagi, dingin dengan segudang perhatian yang tidak pernah Renata ketahui. dan dia Juga yang selalu bisa menangkap renata ketika jatuh. apakah ia akan selamanya mendekap Renata kapanpun ia akan jatuh?
Dari Sahabat Menjadi...
533      369     4     
Short Story
Sebuah cerita persahabatan dua orang yang akhirnya menjadi cinta❤