Loading...
Logo TinLit
Read Story - Kayuhan Tak Sempurna
MENU
About Us  

Cut Alya, rumahnya tidak jauh dari perguruan tinggi tempat ia ‎belajar. Sebenarnya kampus itu bukan pilihan utamanya. Masih banyak ‎kampus lain yang lebih bagus dan berkelas. Tapi orang tuanya ‎menghendaki demikian. Siapa yang ingin masuk ke kampus yang tidak ‎terkenal itu.? tidak untuk para remaja kota setempat. Hanya orang-orang ‎kampung, dan sedikit kalangan menengah ke atas. Mungkin orang-orang ‎elit itu takut anaknya jauh dari mereka. Termasuk orang tua Cut Alya ‎Syah Alam.‎

Gusar memang melihat pemandangan yang tidak biasanya. ‎Sekolah Alya dulu di kota, Suasananya selalu riuh. Teman-temannya ‎berpakaian bagus dengan trend masa kini. Fasilitas sekolah lengkap, ‎Aula, ruang belajar AC dilengkapi projector. Lapangan olah raga yang ‎layak. Toilet yang mewah serta kelebihan lainnya. Dan itu berbeda ‎dengan perguruan tingginya sekarang. Berbanding terbalik 180 derajat.‎

Ia sebenarnya risih dan harus beradabtasi. Dengan kualitas fasilitas ‎kampus seperti itu, dengan teman-teman yang cenderung tak seperti ‎biasanya. Seperti Ajar. Beda sekali dan sedikit aneh. Sejak hari itu, Ajar ‎menjadi orang yang paling berkesan di benaknya. ‎

Norman yang Mengamuk

‎“Ajaarrr...!!! Ke mari kau!!??” Pak Norman berteriak dari jauh.‎

‎“Gam, aku tak berurusan dengan ini ya, kau saja.” Riuh pergi ‎meninggalkannya.‎

Ajar berjalan pelan dan menghampiri. Pak norman kali ini ‎mengamuk melihatnya. Tangan Ajar ditarik dan dibawa ke belakang ‎gedung kampus. ‎

‎            “Sengaja kau salahkan absenku, supaya aku di marahi, iya!” Nada ‎suaranya geram dengan suara pelan agar orang di sekitaran itu tidak ‎mendengarnya.‎

‎            “Pak, saya sudah mengisinya dengan betul.”‎

‎            “Kau liat ini, kau liat ini..!!!” Pak norman menyelakan absen dosen ‎itu ke wajahnya sambil menoleh ke belakang beberapa kali.‎

‎            “Ini dirubah orang pak. Terstip-ex.” Jawabannya tidak tinggi, ‎namun juga tidak takut.‎

‎“Kau tau dekan tua itu, memaki ku karena itu, bisa-bisa aku ‎dipecat gara-gara kau.”‎

Ajar acuh lalu pergi. Dia tidak mau menjawab dan meladeninya. ‎Pak Norman semakin marah. Ajar mengambil sepeda dan menaikinya.‎

Setelah ia benar-benar sempurna bersela di bangku sepedanya, ‎Ajar memberi penjelasan terakhir. “Pak, saya tidak mengubah absen itu, ‎liatlah tulisannya. Itu bukan tulisan saya.” Seketika itu pula, ia pun ‎mengayuh meninggalkan kampus itu. pulang ke rumah dan ‎menenangkan diri di sana.‎

Sebelum Ajar meninggalkan gerbang. Alya melihatnya dari jauh. ‎Tapi di sebelah sana, juga ada seorang perempuan yang melihatnya dari ‎jauh. Mereka berdua memandang Ajar. Lantas setelah Ajar menghilang. ‎Kedua perempuan itu saling memandang. Namanya Amina. Ia langsung ‎berjalan menghampiri Alya.‎

‎“Aku tau kau punya kesan kepadanya, neung. Aku tau masa ‎kejadian ospek 2 minggu lalu. Tapi kau tidak bisa mendekatinya. ‎Menjauhlah. Dia tidak akan memperdulikan.”‎

‎            “Kakak cakap apa?, Aku cuma melihatnya.”‎

Tags: twm18

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
10 Reasons Why
2531      1102     0     
Romance
Bagi Keira, Andre adalah sahabat sekaligus pahlawannya. Di titik terendahnya, hanya Andrelah yang setia menemani di sampingnya. Wajar jika benih-benih cinta itu mulai muncul. Sayang, ada orang lain yang sudah mengisi hati Andre. Cowok itu pun tak pernah menganggap Keira lebih dari sekadar sahabat. Hingga suatu hari datanglah Gavin, cowok usil bin aneh yang penuh dengan kejutan. Gavin selalu pu...
Babak-Babak Drama
476      331     0     
Inspirational
Diana Kuswantari nggak suka drama, karena seumur hidupnya cuma diisi itu. Ibu, Ayah, orang-orang yang cuma singgah sebentar di hidupnya, lantas pergi tanpa menoleh ke belakang. Sampai menginjak kelas 3 SMP, nggak ada satu pun orang yang mau repot-repot peduli padanya. Dian jadi belajar, kepedulian itu non-sense... Tidak penting! Kehidupan Dian jungkir balik saat Harumi Anggita, cewek sempurna...
always
1210      661     6     
Romance
seorang kekasih yang harus terpisah oleh sebuah cita-cita yang berbeda,menjalani sebuah hubungan dengan rasa sakit bukan,,,bukan karena saling menyakiti dengan sengaja,bahkan rasa sakit itu akan membebani salah satunya,,,meski begitu mereka akan berada kembali pada tempat yang sama,,,hati,,,perasaan,,dan cinta,,meski hanya sebuah senyuman,,namun itu semua membuat sesuatu hal yang selalu ada dalam...
The Last Cedess
942      627     0     
Fantasy
Alam bukanlah tatanan kehidupan makroskopis yang dipenuhi dengan makhluk hidup semata. Ia jauh lebih kompleks dan rumit. Penuh dengan misteri yang tak sanggup dijangkau akal. Micko, seorang putra pekebun berusia empat belas tahun, tidak pernah menyangka bahwa dirinya adalah bagian dari misteri alam. Semua bermula dari munculnya dua orang asing secara tiba-tiba di hadapan Micko. Mereka meminta t...
JATUH CINTA
1415      662     3     
Romance
Cerita cinta anak SMA yang sudah biasa terjadi namun jelas ada yang berbeda karena pemerannya saja berbeda. Dia,FAIZAR HARIS AL KAFH. Siswa kelas 10 SMAN 1 di salah satu kota. Faizar,seorang anak yang bisa dibilang jail dengan muka sok seriusnya itu dan bisa menyeramkan disaat tertentu. Kenalkan juga, ALYSA ANASTASIA FAJRI. seorang gadis dengan keinginan ingin mencari pengalaman di masa S...
NADI
6213      1711     2     
Mystery
Aqila, wanita berumur yang terjebak ke dalam lingkar pertemanan bersama Edwin, Adam, Wawan, Bimo, Haras, Zero, Rasti dan Rima. mereka ber-sembilan mengalami takdir yang memilukan hingga memilih mengakhiri kehidupan tetapi takut dengan kematian. Demi menyembunyikan diri dari kebenaran, Aqila bersembunyi dibalik rumah sakit jiwa. tibalah waktunya setiap rahasia harus diungkapkan, apa yang sebenarn...
Premium
Sakura di Bulan Juni (Complete)
20338      2255     1     
Romance
Margareta Auristlela Lisham Aku mencintainya, tapi dia menutup mata dan hatinya untukku.Aku memilih untuk melepaskannya dan menemukan cinta yang baru pada seseorang yang tak pernah beranjak pergi dariku barang hanya sekalipun.Seseorang yang masih saja mau bertahan bersamaku meski kesakitan selalu ku berikan untuknya.Namun kemudian seseorang dimasa laluku datang kembali dan mencipta dilemma di h...
Ingatan
9052      2116     2     
Romance
Kisah ini dimulai dari seorang gadis perempuan yang menemui takdirnya. Ia kecelakaan sebelum sempat bertemu seseorang. Hidupnya terombang-ambing diantara dua waktu. Jiwanya mencari sedang raganya terbujur kaku. Hingga suatu hari elektrokardiogram itu berbunyi sangat nyaring bentuknya sudah menjadi garis yang lurus. Beralih dari cerita tersebut, di masa depan seorang laki-laki berseragam SMA menj...
When Heartbreak
2544      952     0     
Romance
Sebuah rasa dariku. Yang tak pernah hilang untukmu. Menyatu dengan jiwa dan imajinasiku. Ah, imajinasi. Aku menyukainya. Karenanya aku akan selalu bisa bersamamu kapanpun aku mau. Teruntukmu sahabat kecilku. Yang aku harap menjadi sahabat hidupku.
What a Great Seducer Fist Series : Mengenalmu
16947      3044     6     
Romance
Bella, seorang wanita yang sangat menyukai kegiatan yang menantang adrenalin terjebak di dalam sebuah sekolahan yang bernama Rainwood University dengan profesinya sebagai Guru BK. Bukan pekerjaan yang diharapkan Bella. Namun, berkat pekerjaan itu takdir dapat mempertemukannya dengan Rion. Salah seorang muridnya yang keras kepala dan misterius. Memiliki nama samaran RK, Rion awalnya bekerja sebag...