Read More >>"> TeKaWe (2) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - TeKaWe
MENU
About Us  

Jujur sebelum ini aku belum biasa melakukan pekerjaan rumah tangga karena aku dulu bekerja di sebuah perusahaan. Dan dulu aku sering lembur jadi saat pulang rumah, rumah sudah bersih. Ya tapi itu bukan jin yang ngebersihin rumah tapi ibu tercintaku.

Wah hari pertama kerja aku sangat kerja keras karena rumahnya banyak debu dan sangat kotor jadi aku benar-benar serius dalam membersihkannya sampai-sampai tak terasa aku membersihkan satu ruangan saja membutuhkan waktu sejam-an gitulah. Dan karena hari ini adalah hari pertama aku kerja jadi si majikan masih sedikit menjakan aku. Oya di dalam rumah itu ada 5 anggota keluarga yang terdiri dari kakek,nenek,tuan,nyonya dan 1anak kecil yang berusia 7 tahun.

Dan aku lupa memperkenalkan diriku,,, aku Nur Mariam Putri. Tapi di sini aku di panggil Ati. Haduhhhh padahal kan nama aku itu bagus banget ya?? Tapi setelah aku jadi TKW lha namaku berubah menjadi ATI. Huuufffhh

Hoammm mataku sudah merasa berat tak terasa jam menunjukan pukul 11:00 PM. Saatnya menuju ke alam mimpi.

Kriiingggzzz….. alarm hapeku membangunkan aku pukul 05:00 AM.

Saat ini di Taiwan masuk musim dingin jadi hawanya sangat dingin, ya walaupun begitu aku harus semangat menjalankan tugas di hari kedua. Ketika aku mulai membuka pintu dan jendela ruang tamu aku masih melihat kalau hari masih gelap, mungkin ini masuk musim dingin jadi mataharinya sedikit malu-malu gitu.

Tak lama kemudian si nenek turun dari lantai atas langsung menuju ke dapur. Aku sempet kaget, ya maklum kan baru kerja dan aku masih belum paham dan terbiasa dengan kehidupan disini. Dan tanpa basa-basi aku pun langsung menuju dapur dan menghampuri si nenek. Namun saat aku sudah di dapur aku bingung apa yang harus aku kerjakan. Karena aku tidak tahu apa yang harus aku kerjakan jadi aku hanya melihat si nenek mempersiapkan makanan untuk sarapan. Dan juga bekal untuk nyonya dan tuan pergi ke kantor. Jujur aku sangat kebingungan sekali tidak tahu apa yang harus aku kerjakan, di dapur aku hanya bantu nenek cuci dan bersih-bersih alat dapur yang kotor. Dikarenakan aku masih anak baru ya jadi sedikit dimaklumi.

Pekerjaan hari ini tidak ada beda dengan hari kemarin yakni beres-beres beres setiap ruangan, malahan pekerjaan di tambah. Waduh pekerjaannya mulai semakin berat. Semua orang baik kepadaku. Dan tak terasa malampun tiba, dan tubuhku sudah tak kuat lagi untuk berdiri lebih lama lagi dan mata ini pun sepertinya ingin bermanjaan dengan bantal yang sudah dari tadi merayuku untuk segera tidur.

Keesokan harinya akupun melalui seperti hari kemarin, jadi ceritanya sama saja.

Hari ini sudah masuk hari yang kelima. Namun kali ini ada yang sedikit berbeda aku sudah mulai mempersiapkan sarapan, jika kemaren-kemaren aku hanya bantu bersihin barang yang kotor saja namun kali ini aku sudah belajar memasak. Tapi untuk menunya aku masih nunggu perintah dari si nenek. Dan kebetulan pagi ini si nenek bangunnya agak telat sedikit, tapi aku mah EGP.

Saat si nenek turun dan menuju dapur sepertinya dia sudah mulai panik karena telat bangun. Jam sudah menunjukan pukul 06:45AM saatnya memberi makan si anak. Jam 07:10AM bekal untuk nyonya dan tuan harus siap karena nyonya dan tuan berangkat jam 07:15AM. Karena berhubung si nenek telat bangun jadi persiapan bekal untuk nyonya dan tuan juga telat. Aku memberikan bekal mereka saat mereka sudah naik mobil, dengan tergesa-gesa aku langsung mengejar mereka untuk memberikan bekal makanan untuk mereka. Namun saat aku memberikan makanan tersebut di tuan mengatakan sesuatu dan aku hanya menjawab hao (baik/ok) tanpa aku mengerti apa yang dia katakan.

Setelah mobil si tuan melaju, aku pun mulai berpikir “Tadi si tuan ngomong apa ya?”

Aku mencoba berpikir keras untuk mengingat kalima yang keluar dari mulutnya dan mengajak otakku untuk menerjemahkan bahasa dia. Dan dengan segala kemungkina menerjemahkannya “Oh mungkin si tuan akan pergi liburan minggu ini, karena tadi aku dengar ada  kata chu chi wan. Kan itu artinya berlibur.”

Dengan PD aku datang kepada si nenek dan mengatakan “nenek, tuan akan pergi berlibur (dengan bahasa mandarin yang terbata-bata)”

Lalu si nenek kaget dan bingung. Ya dia bingung karena dia masih belum paham dengan bahasa mandarin saya yang masih belum fasih. Aku merasakan kebingungan nenek, lalu aku melihat si kakek dan menunjuk ke arah kakek dan bermaksut untuk tanya kepada si kakek sebab si tuan saat ngomong itu ada kakek. Tapi alhasil si nenek belum ngerti juga. Tapi dia tanya kepada kakek “Kek, dia ngomong apa? Emangnya si tuan ngomong sesuatu tentang berlibur?” dan jawaban kakek “Hah???? Berlibur? Aku kurang tahu.” Lalu si nenek bilang lagi kepada kakek “Jadi kamu gak tahu?”

Lalu aku langsung mengatakan kepada si kakek dengan tebata-bata “Tadi saat di mobil, tuan ngomong apa kek? Kan tadi ada kakek juga?” lalu si kakek menjawab “Aku tidak tahu.” Dalam pikiranku, aku langsung menyimpulkan bahwa si kakek itu pikun atau juga budek. Padahal sudah jelas-jelas saat si tuan ngomong dia ada di dekat saya.

*****

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Please stay in my tomorrows.
359      255     2     
Short Story
Apabila saya membeberkan semua tentang saya sebagai cerita pengantar tidur, apakah kamu masih ada di sini keesokan paginya?
Stuck On You
295      238     0     
Romance
Romance-Teen Fiction Kisah seorang Gadis remaja bernama Adhara atau Yang biasa di panggil Dhara yang harus menerima sakitnya patah hati saat sang kekasih Alvian Memutuskan hubungannya yang sudah berjalan hampir 2 tahun dengan alasan yang sangat Konyol. Namun seiring berjalannya waktu,Adhara perlahan-lahan mulai menghapus nama Alvian dari hatinya walaupun itu susah karena Alvian sudah memb...
Anything For You
3037      1224     4     
Humor
Pacar boleh cantik! Tapi kalau nyebelin, suka bikin susah, terus seenaknya! Mana betah coba? Tapi, semua ini Gue lakukan demi dia. Demi gadis yang sangat manis. Gue tahu bersamanya sulit dan mengesalkan, tapi akan lebih menderita lagi jika tidak bersamanya. "Edgar!!! Beliin susu." "Susu apa?' "Susu beruang!" "Tapi, kan kamu alergi susu sayang." &...
IZIN
2829      1050     1     
Romance
Takdir, adalah sesuatu yang tidak dapat ditentukan atau disalahkan oleh manusia. Saat semua telah saling menemukan dan mencoba bertahan justru runtuh oleh kenyataan. Apakah sebuah perizinan dapat menguatkan mereka? atau justru hanya sebagai alasan untuk dapat saling merelakan?
SarangHaerang
2042      808     9     
Romance
(Sudah Terbit, sebentar lagi ada di toko buku dekat rumahmu) Kecelakaan yang menimpa saudara kembarnya membuat Hae-rang harus menyamar menjadi cewek. Awalnya dia hanya ingin memastikan Sa-rang menerima beasiswanya, akan tetapi buku harian milik Sa-rang serta teror bunga yang terjadi memberikan petunjuk lain kalau apa yang menimpa adiknya bukan kecelakaan. Kecurigaan mengarah pada Da-ra. Berb...
V'Stars'
1339      602     2     
Inspirational
Sahabat adalah orang yang berdiri di samping kita. Orang yang akan selalu ada ketika dunia membenci kita. Yang menjadi tempat sandaran kita ketika kita susah. Yang rela mempertaruhkan cintanya demi kita. Dan kita akan selalu bersama sampai akhir hayat. Meraih kesuksesan bersama. Dan, bersama-sama meraih surga yang kita rindukan. Ini kisah tentang kami berlima, Tentang aku dan para sahabatku. ...
Serpihan Hati
10275      1703     11     
Romance
"Jika cinta tidak ada yang tahu kapan datangnya, apa cinta juga tahu kapan ia harus pergi?" Aku tidak pernah memulainya, namun mengapa aku seolah tidak bisa mengakhirinya. Sekuat tenaga aku berusaha untuk melenyapkan tentangnya tapi tidak kunjung hialng dari memoriku. Sampai aku tersadar jika aku hanya membuang waktu, karena cinta dan cita yang menjadi penyesalan terindah dan keba...
Itenerary
37211      5200     57     
Romance
Persahabatan benar diuji ketika enam manusia memutuskan tuk melakukan petualangan ke kota Malang. Empat jiwa, pergi ke Semeru. Dua jiwa, memilih berkeliling melihat indahnya kota Malang, Keringat, air mata, hingga berjuta rahasia, dan satu tujuan bernama cinta dan cita-cita, terungkap sepanjang perjalanan. Dari beragam sifat dan watak, serta perasaan yang terpendam, mengharuskan mereka tuk t...
SHEINA
335      234     1     
Fantasy
Nothing is Impossimble
Arini
953      545     2     
Romance
Arini, gadis biasa yang hanya merindukan sesosok yang bisa membuatnya melupakan kesalahannya dan mampu mengobati lukanya dimasa lalu yang menyakitkan cover pict by pinterest