Read More >>"> Chloe & Chelsea (#02: Gang Misterius Itu) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - Chloe & Chelsea
MENU 0
About Us  

keping 02: Gang Misterius Itu

Mereka sudah sering melewatinya.

Jika sedang melewati, mereka merasa seakan tembok-tembok di kanan dan di kiri bergerak sendiri untuk menghimpit.

Untung saja mereka tidak mengidap klaustrofobia. Tahukah kamu fobia macam apakah ini?

Desas-desus masyarakat sekitar bilang kalau gang ini punya riwayat yang kelam. Namun, sesering apa pun melewati, si Chloe kecil dan si Chelsea kecil tidak pernah merasakan ketakutan.

Tidak boleh berkata kotor atau sesuatu yang tidak pantas ketika kau melewati gang ini. Seperti layaknya sebuah tempat yang angker saja.

Ketika beranjak dewasa, Chloe dan Chelsea kembali ke gang itu untuk bernostalgia. Mengenang asal-usul mereka yang kelam.

(sebuah drabble)

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Janji
444      307     0     
Short Story
Dia sesalu ada, dan akan tetap ada.
SURAT CINTA KASIH
553      399     6     
Short Story
Kisah ini menceritakan bahwa hak kita adalah mencintai, bukan memiliki
Return my time
276      236     2     
Fantasy
Riana seorang gadis SMA, di karuniai sebuah kekuatan untuk menolong takdir dari seseorang. Dengan batuan benda magis. Ia dapat menjelajah waktu sesuka hati nya.
Ketika Takdir (Tak) Memilih Kita
537      301     8     
Short Story
“Lebih baik menjalani sisa hidup kita dengan berada disamping orang yang kita cintai, daripada meninggalkannya dengan alasan tidak mau melihat orang yang kita cintai terluka. Sebenarnya cara itulah yang paling menyakitkan bagi orang yang kita cintai. Salah paham dengan orang yang mencintainya….”
Yang ( Tak ) Di Impikan
519      389     4     
Short Story
Bagaimana rasanya jika hal yang kita tidak suka harus dijalani dengan terpaksa ? Apalagi itu adalah permintaan orangtua, sama seperti yang dilakukan oleh Allysia. Aku melihat Mama dengan maksud “ Ini apa ma, pa ?” tapi papa langsung berkata “ Cepat naik, namamu dipanggil, nanti papa akan jelaskan.” ...
Tinta Buku Tebal Riri
506      327     0     
Short Story
Cerita ini hanyalah fiktif belaka, apabila ada kesamaan kejadian, nama dan tempat hanyalah kebetulan semata. NB : picture from Pixabay.com
Memeluk Bul(a)n
20953      3616     28     
Fantasy
Bintangku meredup lalu terjatuh, aku ingin mengejarnya, tapi apa daya? Tubuhku terlanjur menyatu dengan gelapnya langit malam. Aku mencintai bintangku, dan aku juga mencintai makhluk bumi yang lahir bertepatan dengan hari dimana bintangku terjatuh. Karna aku yakin, di dalam tubuhnya terdapat jiwa sang bintang yang setia menemaniku selama ribuan tahun-sampai akhirnya ia meredup dan terjatuh.
Just Me [Completed]
27565      2892     1     
Romance
Gadis cantik bersifat tomboy itu adalah Viola dia biasa dipanggil Ola, dibalik sifatnya yang tomboy dia menyimpan duka yang teramat dalam yang hanya keluarganya yang dia tahu dia tidak ingin orang-orang khawatir berlebihan tentang kondisinya. dia anak yang pintar maka dari itu dia bisa sekolah di Amerika, tapi karena kondisinya sekarang dia harus pindah ke Jakarta lagi semenjak ia sekolah di Ja...
Perjalanan Move On Tata
454      305     0     
Short Story
Cinta, apasih yang bisa kita katakan tentang cinta. Cinta selalu menimbulkan rasa sakit, dan bisa juga bahagia. Kebanyakan penyakit remaja sekarang yaitu cinta, walaupun sudah pernah merasakan sakit karena cinta, para remaja tidak akan menghilangkan bahkan berhenti untuk bermain cinta. Itulan cinta yang bisa membuat gila remaja.
Beautiful Sunset
778      473     3     
Short Story
Cinta dan Persahabatan. Jika kau memiliki keduanya maka keindahan sang mentari di ujung senja pun tak kan mampu menandinginya.