Read More >>"> Reminisensi Senja Milik Aziza (Prolog) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - Reminisensi Senja Milik Aziza
MENU 0
About Us  

Kusen kayu jati membingkai sorot jingga di ufuk barat, pertanda pelepasan sore menuju malam. Mentari yang berjalan menunduk tertatih-tatih menuju peraduannya masih dapat kulihat dari balik kacamata minus empat setengah yang bertengger di hidung 'apa adanya' milikku. Perlahan, kedua sudut bibirku tertarik ke atas, menyunggingkan pelangi sambil membayangkan senja pada beberapa tahun lalu.

Senjaku masih sama indahnya, tetapi tak lengkap. Senjaku dulu adalah berdiri di bawah pohon besar di tepian jalan. Bersama cinta yang kusembunyikan dalam debar namun tersalurkan saat netra kami—aku dan dia, beradu pandang. Selalu kuhabiskan senja bersamanya—menikmati deru kendaraan yang menguarkan polusi, bertukar senyum disaksikan sorot lampu jalan kekuningan pemecah gelap yang mulai melingkupi, berdiri di bawah daun berguguran menyesapi sunyi.

Dia adalah cinta yang sempat kusesapi berulang kali namun selalu meninggalkan rindu. Dia adalah pengalaman yang memberiku banyak definisi tentang perasaan-perasaan yang sebelumnya tak kuketahui. Dia adalah senyawa yang mampu meledakkan dunia kecil yang semula kuhuni seorang diri bersusah hati.

Dia adalah Mahesa-ku, cinta yang sempat kukecap tanpa kecup di akhir perjumpaannya.

***

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
From Ace Heart Soul
556      331     4     
Short Story
Ace sudah memperkirakan hal apa yang akan dikatakan oleh Gilang, sahabat masa kecilnya. Bahkan, ia sampai rela memesan ojek online untuk memenuhi panggilan cowok itu. Namun, ketika Ace semakin tinggi di puncak harapan, kalimat akhir dari Gilang sukses membuatnya terkejut bukan main.
Violetta
587      346     2     
Fan Fiction
Sendiri mungkin lebih menyenangkan bagi seorang gadis yang bernama Violetta Harasya tetapi bagi seorang Gredo Damara sendiri itu membosankan. ketika Gredo pindah ke SMA Prima, ia tidak sengaja bertemu dengan Violetta--gadis aneh yang tidak ingin mempunyai teman-- rasa penasaran Gredo seketika muncul. mengapa gadis itu tidak mau memiliki teman ? apa ia juga tidak merasa bosan berada dikesendiri...
KATAK : The Legend of Frog
401      322     2     
Fantasy
Ini adalah kisahku yang penuh drama dan teka-teki. seorang katak yang berubah menjadi manusia seutuhnya, berpetualang menjelajah dunia untuk mencari sebuah kebenaran tentangku dan menyelamatkan dunia di masa mendatang dengan bermodalkan violin tua.
Premium
Sepasang Mata di Balik Sakura (Complete)
7462      1891     0     
Romance
Dosakah Aku... Jika aku menyukai seorang lelaki yang tak seiman denganku? Dosakah Aku... Jika aku mencintai seorang lelaki yang bahkan tak pernah mengenal-Mu? Jika benar ini dosa... Mengapa? Engkau izinkan mata ini bertemu dengannya Mengapa? Engkau izinkan jantung ini menderu dengan kerasnya Mengapa? Engkau izinkan darah ini mengalir dengan kencangnya Mengapa? Kau biarkan cinta ini da...
ENAM MATA, TAPI DELAPAN
583      365     2     
Romance
Ini adalah kisah cinta sekolah, pacar-pacaran, dan cemburu-cemburuan
Love vs Ego
8157      1748     1     
Fan Fiction
WATTPAD PUBLISHED STORY(MsJung0414) Choi Minho merupakan seorang pangeran vampire yang membuat keresahan didalam keluarganya dan klan vampire karena keganasannya. Untuk mengatasi keganasannya ini, keluarganya pun menyuruh Minho untuk mendekati seorang gadis pemilik kekuatan supranatural yang bisa mengembalikan Minho menjadi normal dan membawa keuntungan besar untuk bangsa vampire. Berha...
You be Me
510      336     0     
Short Story
Bagaimana rasa nya bertukar raga dengan suami? Itulah yang kini di alami oleh Aktari dan Rio. Berawal dari pertengkaran hebat, kini kedua nya harus menghadapi kondisi yang sulit.
Sunset In Surabaya
344      250     1     
Romance
Diujung putus asa yang dirasakan Kevin, keadaan mempertemukannya dengan sosok gadis yang kuat bernama Dea. Hangatnya mentari dan hembusan angin sore mempertemukan mereka dalam keadaan yang dramatis. Keputusasaan yang dirasakan Kevin sirna sekejap, harapan yang besar menggantikan keputusasaan di hatinya saat itu. Apakah tujuan Kevin akan tercapai? Disaat masa lalu keduanya, saling terikat dan mem...
Enigma
1516      834     3     
Inspirational
Katanya, usaha tak pernah mengkhianati hasil. Katanya, setiap keberhasilan pasti melewati proses panjang. Katanya, pencapaian itu tak ada yang instant. Katanya, kesuksesan itu tak tampak dalam sekejap mata. Semua hanya karena katanya. Kata dia, kata mereka. Sebab karena katanya juga, Albina tak percaya bahwa sesulit apa pun langkah yang ia tapaki, sesukar apa jalan yang ia lewati, seterjal apa...
Werewolf, Human, Vampire
3793      1164     1     
Fan Fiction
WATTPAD PUBLISHED STORY!(username: msjung0414) 700 tahun lalu, terdapat seorang laki-laki tampan bernama Cho Kyuhyun. Ia awalnya merupakan seorang manusia yang jatuh cinta dengan seorang gadis vampire cantik bernama Shaneen Lee. Tapi sayangnya mereka tidak bisa bersatu dikarenakan perbedaan klan mereka yang tidak bisa diterima oleh kerajaan vampire. Lalu dikehidupan berikutnya, Kyuhyun berub...