Loading...
Logo TinLit
Read Story - Melihat Mimpi Awan Biru
MENU
About Us  

"Dua minggu setelah kepergian Ayah" 

Ting,,Ting,,,Ting,,Ting (suara ponsel Saisa)

Saisa : Ponsel ku bunyi terus dari tadi khawatir mengganggu karyawan lainnya (sambil meraih ponsel lalu merubah pengaturannya menjadi silent) " berbisik di hati nanti ketika jam istirahat tiba aku akan cek ponsel ku.

Beressss,,,alhamdulillah (berbisik saisa).

Teng,,,Teng,, Cuit Cuit ( 12.00 wib) "waktu istirahat telah tiba" jam dinding itu memang selalu berisik diruangan jika telah masuk waktu istirahat" 

"Semua karyawan meninggalkan meja kerjanya dan keluar ruangan masing-masing untuk menuju cafe disamping kantor begitu pun dengan Saisa"

Silahkan.....Selamat datang di "Cafe Intan Ceria"  (para karyawan cafe mempersilahkan masuk dan memberikan sedikit senyuman manis). 

Sepertinya dipojok sana ada meja dan kursi yang kosong (berbisik saisa) saya coba kesana deh...

greekkk (suara kursi ditarik).... coba saya lihat ponsel saya sebentar  (berbisik saisa). Ada"Whatsaap Group Alumni Menunggu Wisuda" pasti ada informasi mengenai wisuda. click ..... ada pesan masuk dari Ibu Sulastri.

" Pengumuman Kepada Siswa Siswi SMK Abadi Raya kelas 12 Jurusan Administrasi Perkantoran, bahwa wisuda akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal  : Sabtu & Minggu, 04 - 05 Juni 2016 

Tempat            : Lembang Bandung 

Biaya               : Rp.350.000 perorang 

Dress code     : Wanita : kebaya biru dan kain 

                          Laki-laki : Jas hitam dan celana hitam 

diharapkan kalian semua membawa pakaian ganti dan perlengkapan mandi dikarenakan acara nya 2 hari. Nanti akan diinformasikan lebih lanjut secara rinci. Terimakasih.

Seketika air mata menetes,,Saisa teringat ketika ia sampaikan mengenai wisuda tersebut kepada ayahnya. Ayahnya tersenyum kepadanya dan merasa bangga dengan dirinya. "Ayah... Saisa sebentar lagi akan diwisuda ayah pasti senang disana, Saisa akan selalu mendoakan Ayah dan saisa akan selalu ingat semua nasihat Ayah. Saisa janji Ayah, Siasa akan menjadi orang yang kuat dan penuh semangat dalam hal apapun" Ayah tenang disana yaa Ayah,,, Saisa rindu ayah" 

Waiter :  Datang menghampiri Saisa sambil membawa menu makanan dan minuman. Permisi Kak, mau pesan apa ?

Siasa : langsung mengusap air matanya dengan tissue. Ohh iya mba, bisa saya lihat daftar menu nya?

Waiter : Silahkan kak,,

Siasa : Jus alpukat satu, air mineral satu dan nasi ayam geprek ya, 

Waiter : Sudah itu saja kak?

Siasa : Ya, terima kasih 

Waiter : Ditunggu ya kak,

Saisa : iya mba. 

"Pukul 13.00 wib,saatnya kembali ke kantor"

Saisa, lalu bergegas kembali ke kantor dan menyelesaikan semua pekerjaannya hari itu. Saisa ingin segera menceritakan hal tersebut kepada ibunya. 

 

"Didunia ini terkadang sulit melepaskan dan merelakan orang yang dicintai untuk pergi, tapi waktu selalu berputar kehidupan akan terus berjalan. Bangkit adalah hal yang terbaik untuk melanjutkan hidup kedepannya. Pengalaman dan Nasihat  akan terus menjadi sebuah pembelajaran dalam hidup. Itulah yang harus di kenang"

Tags: twm18

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Drama untuk Skenario Kehidupan
10715      2162     4     
Romance
Kehidupan kuliah Michelle benar-benar menjadi masa hidup terburuknya setelah keluar dari klub film fakultas. Demi melupakan kenangan-kenangan terburuknya, dia ingin fokus mengerjakan skripsi dan lulus secepatnya pada tahun terakhir kuliah. Namun, Ivan, ketua klub film fakultas baru, ingin Michelle menjadi aktris utama dalam sebuah proyek film pendek. Bayu, salah satu anggota klub film, rela menga...
LASKAR BIRU
7981      2242     6     
Science Fiction
Sebuah Action Science-Fiction bertema Filsafat tentang persepsi dan cara manusia hidup. Tentang orang-orang yang ingin membuat dunia baru, cara pandang baru, dan pulau Biru. Akan diupdate tiap hari yah, kalau bisa. Hehehe.. Jadi jangan lupa dicek tiap malamnya. Ok?
Contract Lover
12657      2689     56     
Romance
Antoni Tetsuya, pemuda mahasiswa kedokteran tanpa pengalaman romansa berusia 20 tahun yang sekaligus merangkap menjadi seorang penulis megabestseller fantasy komedi. Kehidupannya berubah seketika ketika ia diminta oleh editor serta fansnya untuk menambahkan kisah percintaan di dalam novelnya tersebut sehingga ia harus setengah memaksa Saika Amanda, seorang model terkenal yang namanya sudah tak as...
Sebuah Penantian
2600      905     4     
Romance
Chaca ferdiansyah cewe yang tegar tapi jauh didalam lubuk hatinya tersimpan begitu banyak luka. Dia tidak pernah pacaran tapi dia memendam sebuah rasa,perasaanya hanya ia pendam tanpa seorangpun yang tau. Pikirnya buat apa orang lain tau sebuah kisah kepedihan.Dulu dia pernah mencintai seseorang sangat dalam tapi seseorang yang dicintainya itu menjadi milik orang lain. Muh.Alfandi seorang dokt...
Senja Menggila
394      278     0     
Romance
Senja selalu kembali namun tak ada satu orang pun yang mampu melewatkan keindahannya. Dan itu.... seperti Rey yang tidak bisa melewatkan semua tentang Jingga. Dan Mentari yang selalu di benci kehadirannya ternyata bisa menghangatkan di waktu yang tepat.
Midnight Sky
1671      827     2     
Mystery
Semuanya berubah semenjak kelompok itu muncul. Midnight Sky, sebenarnya siapa dirimu?
Simbiosis Mutualisme seri 1
11615      2516     2     
Humor
Setelah lulus kuliah Deni masih menganggur. Deni lebih sering membantu sang Ibu di rumah, walaupun Deni itu cowok tulen. Sang Ibu sangat sayang sama Deni, bahkan lebih sayang dari Vita, adik perempuan Deni. Karena bagi Bu Sri, Deni memang berbeda, sejak lahir Deni sudah menderita kelainan Jantung. Saat masih bayi, Deni mengalami jantung bocor. Setelah dua wawancara gagal dan mendengar keingin...
Persinggahan Hati
2103      847     1     
Romance
Pesan dibalik artikel Azkia, membuatnya bertanya - tanya. Pasalnya, pesan tersebut dibuat oleh pelaku yang telah merusak mading sekolahnya, sekaligus orang yang akan mengkhitbahnya kelak setelah ia lulus sekolah. Siapakah orang tersebut ? Dan mengakhiri CInta Diamnya pada Rifqi ?
Secret Love
358      242     3     
Romance
Cerita ini bukan sekedar, cerita sepasang remaja yang menjalin kasih dan berujung bahagia. Cerita ini menceritakan tentang orang tua, kekasih, sahabat, rahasia dan air mata. Pertemuan Leea dengan Feree, membuat Leea melupakan masalah dalam hidupnya. Feree, lelaki itu mampu mengembalikan senyum Leea yang hilang. Leea senang, hidup nya tak lagi sendiri, ada Feree yang mengisi hari-harinya. Sa...
Sang Penulis
10524      2350     4     
Mystery
Tak ada yang menyangka bahwa sebuah tulisan dapat menggambarkan sebuah kejadian di masa depan. Tak ada yang menyangka bahwa sebuah tulisan dapat membuat kehidupan seseorang menjadi lebih baik. Dan tak ada juga yang menyangka bahwa sebuah tulisan dapat merusak kehidupan seseorang. Tapi, yang paling tak disangka-sangka adalah penulis tulisan itu sendiri dan alasan mengapa ia menuliskan tulisan i...