Romance
Silent Love
By: winter-soul
Kehidupan seorang Gi Do Hoon yang tenang dan tentram tiba-tiba berubah karena kedatangan seorang perempuan bernama Lee Do Young yang sekaramg menjadi penyewa di salah satu kamar apartemennya.
Ini semua karena ibunya yang tiba-tiba saja -oke. ibunya sudah memberitahunya dan dia lupa- menyewakannya. Alasannya? Agar Do Hoon bisa keluar dari apartemennya minimal dua hari lah selain ke perpustakaan atau kampusnya.
Tapi sama Do Young, boro-boro tertawa, dia sakit telinga yang ada. Dan lagi, bukan hanya dua kali keluar dalam seminggu, bisa jadi satu minggu penuh Do Hoon keluar karena ada saja yang Do Young lakukan untuk membuat Do Hoon keluar dari rumah.
"Memang harus aku katakan pada semua orang? Toh mereka juga sudah dapat melihatnya."
Indonesia
English
ζ₯ζ¬θͺ