
Title | : Alvira ; Kaligrafi untuk Sabrina |
Category | : Romance |
Language | : Bahasa Indonesia |
Published | : Aug 2019 |
Total Hits | : 13K+ |
Total Readers | : 2K+ |
Total Likes | : 1 |
Status | : Completed |
Total Pages | : 110 |
Rating | : - |
Written by | : RendraAbi |
Descriptions
Sabrina Rinjani, perempuan priyayi yang keturunan dari trah Kyai di hadapkan pada dilema ketika biduk rumah tangga buatan orangtuanya di terjang tsunami poligami.
Rumah tangga yang bak kapal Nuh oleng sedemikian rupa. Sabrina harus memilih. Sabrina mempertaruhkan dirinya sebagai perempuan shalehah yang harus ikhlas sebagai perempuan yang rela di madu atau sebaliknya melakukan pemberontakan atas pemikirannya sebagai perempuan shalehah demi menyelamatkan syurga kecilnya, Alvira Devinamira Rinjani atau membiarkan semua impiannya karam.
Igo Garuda, cinta masa lalu yang jalin dan jalan tanpa restu orang tua datang kembali. Datang dengan energi cinta dengan sayap - sayap yang hampir patah sebab nasib rumah tangganya yang kandas. Lelaki yang mahir membuat kaligrafi, seorang Haviz itu memiliki kesempatan kedua untuk mendapatkan kembali cinta Sabrina. Namun apakah Ia rela merusak pagar ayu kekasih masa lalunya.
Dua hati saling terluka, kecewa. Dua hati yang serupa kancing baju saling mengisi satu sama lain ketika dipertemukan dikesempatan kedua kali ini akankah menjadi jawaban takdir atas cinta sejati mereka. Mereka adalah magnet bagi satu yang lainya, namun Dhani Abimanyu lebih berhak atas cinta halal dari Sabrina.
Selayang Pandang
Rumah Kaligrafi untuk Sabrina itu ramai dengan mereka ini:
Aku tak tahu dia begitu seperti magnet. Aku mengenalmu, kita bukan hanya sekedar teman. Namun, aku juga tak ingin menyakitimu, demi Tuhan. Tapi apa yang telah menjadi milikmu.. Pernikahan itu. Ahh�
( Maryam �Sahabat Sabrina, Istri Kedua Dhani Abimanyu )
Menumbuhkan cinta lalu menjaganya dengan kesetiaan adalah hal yang mudah, hal tersulit adalah ketika bertahan dengan cinta yang setengah-setengah. Sementara melepasmu atau bertahan mencintaimu adalah dua hal yang sama-sama menyakitkan.
( Igo Garuda- Ustadz , Pembuat Kaligrafi )
Semestinya aku tahu, kalian di ciptakan Tuhan untuk hidup bersama, saling melengkapi. Penyempurna kepingan puzzle-puzzle hati yang saling melengkapi satu sama lain. Kau menjadi istimewa saat mampu menjaga hati dan bersetia kepada satu pilihan hati, kepada dia; Sang belahan jiwa.
( Huzain- Sahabat Maryam)
Aku tak pernah tahu, betapa hidup bisa berubah hanya karena sepasang mata. Dan aku tak pernah tahu, rasa kian menjadi, hanya karena kalian selalu dalam satu ruang. Sepasang mata yang mampu melucuti rasa. Sepasang tangan yang menyatukan hasrat.
( Sabrina - Istri Pertama Dhani Abimanyu, Pewaris Penari Tayub )
Seperti jejak yang membekas, luka hati-pun demikian. Waktu ibarat perban, menutupi luka tapi tidak mampu menghilangkan rasa sakit ataupun luka yang ada.
( Ufairah - Sahabat Maryam)
Bertepuk sebelah tangan itu tak cuma berarti; cintamu tak terbalas. Bisa jadi kisah cintamu seperti sepasang sepatu, yang selalu bersama, bersisian, tapi tidak mungkin di satukan. Cinta kalian nggak� akan nyaman lagi di buat jalan bila di paksa untuk di satukan. Kecuali cinta kalian serupa kancing baju dengan lubang kancingnya, akan selalu ada alasan untuk di satukan. Saling mengisi satu sama lain. Cinta yang sempurna.
( Alvira - AnakSabrina & Dhani Abimanyu )
Hati adalah rumah tumbuh bagi cinta yang raya. Kepada hati yang terpilih, akan selalu ada jalan untuk pulang�semesta yang mendukungmu, menuntunmu kembali kepada dia yang terpilih. Ketika cinta menikahi, sepakat atau tidak itu artinya engkau telah menemukan pasangan tulang rusukmu yang hilang.
( Rendra Abimanyu-Penulis KaligrafiCinta untuk Sabrina )
I am a man. I am a losser. And I am immature. Infertile!
( Igo Garuda )
Rumah tangga yang bak kapal Nuh oleng sedemikian rupa. Sabrina harus memilih. Sabrina mempertaruhkan dirinya sebagai perempuan shalehah yang harus ikhlas sebagai perempuan yang rela di madu atau sebaliknya melakukan pemberontakan atas pemikirannya sebagai perempuan shalehah demi menyelamatkan syurga kecilnya, Alvira Devinamira Rinjani atau membiarkan semua impiannya karam.
Igo Garuda, cinta masa lalu yang jalin dan jalan tanpa restu orang tua datang kembali. Datang dengan energi cinta dengan sayap - sayap yang hampir patah sebab nasib rumah tangganya yang kandas. Lelaki yang mahir membuat kaligrafi, seorang Haviz itu memiliki kesempatan kedua untuk mendapatkan kembali cinta Sabrina. Namun apakah Ia rela merusak pagar ayu kekasih masa lalunya.
Dua hati saling terluka, kecewa. Dua hati yang serupa kancing baju saling mengisi satu sama lain ketika dipertemukan dikesempatan kedua kali ini akankah menjadi jawaban takdir atas cinta sejati mereka. Mereka adalah magnet bagi satu yang lainya, namun Dhani Abimanyu lebih berhak atas cinta halal dari Sabrina.
Selayang Pandang
Rumah Kaligrafi untuk Sabrina itu ramai dengan mereka ini:
Aku tak tahu dia begitu seperti magnet. Aku mengenalmu, kita bukan hanya sekedar teman. Namun, aku juga tak ingin menyakitimu, demi Tuhan. Tapi apa yang telah menjadi milikmu.. Pernikahan itu. Ahh�
( Maryam �Sahabat Sabrina, Istri Kedua Dhani Abimanyu )
Menumbuhkan cinta lalu menjaganya dengan kesetiaan adalah hal yang mudah, hal tersulit adalah ketika bertahan dengan cinta yang setengah-setengah. Sementara melepasmu atau bertahan mencintaimu adalah dua hal yang sama-sama menyakitkan.
( Igo Garuda- Ustadz , Pembuat Kaligrafi )
Semestinya aku tahu, kalian di ciptakan Tuhan untuk hidup bersama, saling melengkapi. Penyempurna kepingan puzzle-puzzle hati yang saling melengkapi satu sama lain. Kau menjadi istimewa saat mampu menjaga hati dan bersetia kepada satu pilihan hati, kepada dia; Sang belahan jiwa.
( Huzain- Sahabat Maryam)
Aku tak pernah tahu, betapa hidup bisa berubah hanya karena sepasang mata. Dan aku tak pernah tahu, rasa kian menjadi, hanya karena kalian selalu dalam satu ruang. Sepasang mata yang mampu melucuti rasa. Sepasang tangan yang menyatukan hasrat.
( Sabrina - Istri Pertama Dhani Abimanyu, Pewaris Penari Tayub )
Seperti jejak yang membekas, luka hati-pun demikian. Waktu ibarat perban, menutupi luka tapi tidak mampu menghilangkan rasa sakit ataupun luka yang ada.
( Ufairah - Sahabat Maryam)
Bertepuk sebelah tangan itu tak cuma berarti; cintamu tak terbalas. Bisa jadi kisah cintamu seperti sepasang sepatu, yang selalu bersama, bersisian, tapi tidak mungkin di satukan. Cinta kalian nggak� akan nyaman lagi di buat jalan bila di paksa untuk di satukan. Kecuali cinta kalian serupa kancing baju dengan lubang kancingnya, akan selalu ada alasan untuk di satukan. Saling mengisi satu sama lain. Cinta yang sempurna.
( Alvira - AnakSabrina & Dhani Abimanyu )
Hati adalah rumah tumbuh bagi cinta yang raya. Kepada hati yang terpilih, akan selalu ada jalan untuk pulang�semesta yang mendukungmu, menuntunmu kembali kepada dia yang terpilih. Ketika cinta menikahi, sepakat atau tidak itu artinya engkau telah menemukan pasangan tulang rusukmu yang hilang.
( Rendra Abimanyu-Penulis KaligrafiCinta untuk Sabrina )
I am a man. I am a losser. And I am immature. Infertile!
( Igo Garuda )
Similar Tags
The More Cherlones Mysteries (Story Behind)
17763
2750
3
Mystery
Melanjutkan The Cherlones Mysteries sebagai pembuka dwilogi, The More Cherlones Mysteries memberikan konklusi terhadap semua misteri yang menyelimuti keluarga besar Cherlone.
Si kembar Chester dan Cheryl membantu usaha keras penyelidikan kedua pihak kepolisian global yang bertugas, yaitu SARBI (South Asian Region Bureau Investigation) dan ERBI (Europe Region Bureau Investigation).
Gimana hasiln...
Neverends Story
4553
1393
6
Fantasy
Waktu, Takdir, Masa depan
apa yang dapat di ubah
Tidak ada
Melainkan hanya kepedihan yang di rasakan
Tapi Harapan selalu menemani perjalananmu
TRIANGLE
11450
1799
3
Romance
"Apa pun alasannya, yang namanya perselingkuhan itu tidak bisa dibenarkan!"
TRIANGLE berkisah tentang seorang gadis SMA bernama Dentara dengan cerita kesehariannya yang jungkir balik seperti roller coaster. Berasa campur aduk seperti bertie botts bean.
Berawal tentang perselingkuhan pacar tersayangnya. Muncul cowok baru yang berpotensi sebagai obat patah hati. Juga seorang dari ...
Melawan Tuhan
2748
1033
2
Inspirational
Tenang tidak senang
Senang tidak tenang
Tenang senang
Jadi tegang
Tegang, jadi perang
Namaku Raja, tapi nasibku tak seperti Raja dalam nyata.
Hanya bisa bermimpi dalam keramaian kota.
Hingga diriku mengerti arti cinta.
Cinta yang mengajarkanku untuk tetap bisa bertahan dalam kerasnya hidup.
Tanpa sedikit pun menolak cahaya yang mulai redup.
Cinta datang tanpa apa apa
Bukan datang...
Benang Merah, Cangkir Kopi, dan Setangan Leher
246
200
0
Romance
Pernahkah kamu membaca sebuah kisah di mana seorang dosen merangkap menjadi dokter? Atau kisah dua orang sahabat yang saling cinta namun ternyata mereka berdua ialah adik kakak? Bosankah kalian dengan kisah seperti itu?
Mungkin di awal, kalian akan merasa bahwa kisah ini sama seprti yang telah disebutkan di atas. Tapi maaf, banyak perbedaan yang terdapat di dalamnya.
Hanin dan Salwa, dua ma...
Amherst Fellows
5969
1630
5
Romance
Bagaimana rasanya punya saudara kembar yang ngehits? Coba tanyakan pada Bara. Saudara kembarnya, Tirta, adalah orang yang punya segunung prestasi nasional dan internasional. Pada suatu hari, mereka berdua mengalami kecelakaan. Bara sadar sementara Tirta terluka parah hingga tak sadarkan diri. Entah apa yang dipikirkan Bara, ia mengaku sebagai Tirta dan menjalani kehidupan layaknya seorang mahasis...
The watchers other world
1883
768
2
Fantasy
6 orang pelajar SMA terseret sebuah lingkarang sihir pemanggil ke dunia lain, 5 dari 6 orang pelajar itu memiliki tittle Hero dalam status mereka, namun 1 orang pelajar yang tersisa mendapatkan gelar lain yaitu observer (pengamat). 1 pelajar yang tersisih itu bernama rendi orang yang suka menyendiri dan senang belajar banyak hal. dia memutuskan untuk meninggalkan 5 orang teman sekelasnya yang ber...
BANADIS
7189
1688
5
Fantasy
Banadis, sebuah kerajaan imajiner yang berdiri pada abad pertengahan di Nusantara. Kerajaan Banadis begitu melegenda, merupakan pusat perdagangan yang maju, Dengan kemampuan militer yang tiada tandingannya. Orang - orang Banadis hidup sejahtera, aman dan penuh rasa cinta.
Sungguh kerajaan Banadis menjadi sebuah kerajaan yang sangat ideal pada masa itu, Hingga ketidakberuntungan dialami kerajaan ...
Sahara
21322
3000
6
Romance
Bagi Yura, mimpi adalah angan yang cuman buang-buang waktu. Untuk apa punya mimpi kalau yang menang cuman orang-orang yang berbakat?
Bagi Hara, mimpi adalah sesuatu yang membuatnya semangat tiap hari. Nggak peduli sebanyak apapun dia kalah, yang penting dia harus terus berlatih dan semangat. Dia percaya, bahwa usaha gak pernah menghianati hasil. Buktinya, meski tubuh dia pendek, dia dapat menja...
Something Went Wrong
Success