Read More >>"> Luka atau bahagia? (❦ happy moment ❦) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - Luka atau bahagia?
MENU 0
About Us  

2 tahun kemudian....

2 tahun terakhir telah berlalu,zara dan zayyan berhasil mendapatkan gelar Lc,dan pada pagi hari yang cerah ini mereka wisuda dengan memakai toga dan tak lupa akan topi keberhasilan.

zara dengan cepat memeluk zayyan dan tersenyum bahagia.

"makasih udah berjuang bersama" bisik zara tepat di telinga zayyan.

"makasih juga udah mau berjuang bersama" ucapnya dengan ucapan yang sama.

zara tersenyum.

bukan hanya pasangan zara dan zayyan yang tersenyum bahagia,namun pasangan faiz dan wardah yang baru saja menikah beberapa bulan yang lalu juga sangat terlihat bahagia dengan kelulusan mereka.

zara merasa sangat bahagia,ia tidak menyangka bahwa kisah hidupnya akan berujung dengan kebahagian yang selalu ia nantikan,bukan luka.

"abang,aku punya hadiah buat abang" bisik zara lagi.

"apa tuh?" tanya zayyan penasaran." apakah hadiahnya akan dapat jatah doble?" teka zayyan.

"pikirannya mesum mulu deh"

"ya kan sama isteri sendiri sayang"

zara hanya tersentum tipis.

"jadi apa hadiahnya?" tanya zayyan lagi,ia sangat penasaran dengan hadiah yang akan di berikan isterinya kepadanya.

zara kembali tersenyum lebar.

"abang bakal jadi ayah"

duarrrr!!!!

seperti petasan yang meledak,zayyan rasa ia salah mendengar.

"maksud kamu?" tanya zayyan 

"abang bakal jadi ayah,karena aku hamil" ucap zara mengusap perutnya yang masih terbalut baju kelulusan.

mata zayyan terbelalak tidak percaya.

"subhanallah ya allah" ucap zayyan dengan sujud syukur,ia tidak peduli dengan orang orang yang melihatnya.

"abang bangun di liatin orang"

zayyan bangun dan langsung memeluk isterinya" terima kasih udah kasih aku kejutan yang sangat berharga" ucap zayyan.

" kita jaga sama-sama ya"

zayyan mengangguk kemudian ia mencium dahi isterinya dengan lembut...

.......

jangan pernah merasa kalau hanya kita yang mempunyai luka,sebanyak banyaknya luka yang kau dapatkan,masih ada lagi yang lebih banyak darimu..

semuanya hanya patut di jalanin dengan penuh keikhlasan dan ketabahan hati,yang paling penting jangan pernah lupa untuk bersyukur..

.....

gimana dengan kisahnya?

udah end aja,btw makasih udah mau baca kisah yang tidak seberapa ini,masih banyak kekurangannnya,tapi dengan suport temen-temen semua,akhirnya [luka atau bahagia?] bisa tamat...

oke guyss terima kasih,byee see yu again dengan judul-judul selanjutnya...

 

 

 

 

Tags: twm23

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
START
275      180     2     
Romance
Meskipun ini mengambil tema jodoh-jodohan atau pernikahan (Bohong, belum tentu nikah karena masih wacana. Hahahaha) Tapi tenang saja ini bukan 18+ 😂 apalagi 21+😆 semuanya bisa baca kok...🥰 Sudah seperti agenda rutin sang Ayah setiap kali jam dinding menunjukan pukul 22.00 Wib malam. Begitupun juga Ananda yang masuk mengendap-ngendap masuk kedalam rumah. Namun kali berbeda ketika An...
Aku Milikmu
1586      732     2     
Romance
Aku adalah seorang anak yang menerima hadiah terindah yang diberikan oleh Tuhan, namun dalam satu malam aku mengalami insiden yang sangat tidak masuk akal dan sangat menyakitkan dan setelah berusaha untuk berdamai masa lalu kembali untuk membuatku jatuh lagi dengan caranya yang kejam bisakah aku memilih antara cinta dan tujuan ?
Selepas patah
149      126     0     
True Story
Tentang Gya si gadis introver yang dunianya tiba-tiba berubah menjadi seperti warna pelangi saat sosok cowok tiba-tiba mejadi lebih perhatian padanya. Cowok itu adalah teman sebangkunya yang selalu tidur pada jam pelajaran berlangsung. "Ketika orang lain menggapmu tidak mampu tetapi, kamu harus tetap yakin bahwa dirimu mampu. Jika tidak apa bedanya kamu dengan orang-orang yang mengatakan kamu...
Dunia Alen
3979      1296     1     
Romance
Alena Marissa baru berusia 17 belas tahun, tapi otaknya mampu memproduksi cerita-cerita menarik yang sering membuatnya tenggelam dan berbicara sendiri. Semua orang yakin Alen gila, tapi gadis itu merasa sangat sehat secara mental. Suatu hari ia bertemu dengan Galen, pemuda misterius yang sedikit demi sedikit mengubah hidupnya. Banyak hal yang menjadi lebih baik bersama Galen, namun perlahan ba...
Mr.Cool I Love You
107      92     0     
Romance
Andita harus terjebak bersama lelaki dingin yang sangat cuek. Sumpah serapah untuk tidak mencintai Andrean telah berbalik merubah dirinya. Andita harus mencintai lelaki bernama Andrean dan terjebak dalam cinta persahabatan. Namun, Andita harus tersiksa dengan Andrean karena lelaki dingin tersebut berbeda dari lelaki kebanyakan. Akankah Andita bisa menaklukan hati Andrean?
Gi
986      577     16     
Romance
Namina Hazeera seorang gadis SMA yang harus mengalami peliknya kehidupan setelah ibunya meninggal. Namina harus bekerja paruh waktu di sebuah toko roti milik sahabatnya. Gadis yang duduk di bangku kelas X itu terlibat dalam kisah cinta gila bersama Gi Kilian Hanafi, seorang putra pemilik yayasan tempat sekolah keduanya berada. Ini kisah cinta mereka yang ingin sembuh dari luka dan mereka yang...
Konspirasi Asa
2467      837     3     
Romance
"Ketika aku ingin mengubah dunia." Abaya Elaksi Lakhsya. Seorang gadis yang memiliki sorot mata tajam ini memiliki tujuan untuk mengubah dunia, yang diawali dengan mengubah orang terdekat. Ia selalu melakukan analisa terhadap orang-orang yang di ada sekitarnya. Mencoba untuk membuat peradaban baru dan menegakkan keadilan dengan sahabatnya, Minara Rajita. Tetapi, dalam mencapai ambisinya itu...
Under a Falling Star
841      503     7     
Romance
William dan Marianne. Dua sahabat baik yang selalu bersama setiap waktu. Anne mengenal William sejak ia menduduki bangku sekolah dasar. William satu tahun lebih tua dari Anne. Bagi Anne, William sudah ia anggap seperti kakak kandung nya sendiri, begitupun sebaliknya. Dimana ada Anne, pasti akan ada William yang selalu berdiri di sampingnya. William selalu ada untuk Anne. Baik senang maupun duka, ...
ARMY or ENEMY?
12338      4015     142     
Fan Fiction
Menyukai idol sudah biasa bagi kita sebagai fans. Lantas bagaimana jika idol yang menyukai kita sebagai fansnya? Itulah yang saat ini terjadi di posisi Azel, anak tunggal kaya raya berdarah Melayu dan Aceh, memiliki kecantikan dan keberuntungan yang membawa dunia iri kepadanya. Khususnya para ARMY di seluruh dunia yang merupakan fandom terbesar dari grup boyband Korea yaitu BTS. Azel merupakan s...
Pacarku Arwah Gentayangan
4731      1525     0     
Mystery
Aras terlonjak dari tidur ketika melihat seorang gadis duduk di kursi meja belajar sambil tersenyum menatapnya. Bagaimana bisa orang yang telah meninggal kini duduk manis dan menyapa? Aras bahkan sudah mengucek mata berkali-kali, bisa jadi dia hanya berhalusinasi sebab merindukan pacarnya yang sudah tiada. Namun, makhluk itu nyata. Senja, pacarnya kembali. Gadis itu bahkan berdiri di depannya,...