Average Rating : |
Title | : Wannable's Dream |
Category | : Fan Fiction |
Language | : Bahasa Indonesia |
Published | : September 2018 |
Total Hits | : 8019 |
Total Readers | : 1597 |
Status | : Complete |
Total Pages | : 134 |
Written by | : KimChICYa |
Steffania Chriestina Riccy atau biasa dipanggil Cicy, seorang gadis beruntung yang sangat menyukai K-Pop dan segala hal tentang Wanna One. Dia mencintai 2 orang pria sekaligus selama hidup nya. Yang satu adalah cinta masa depan nya sedangkan yang satunya adalah cinta masa lalu yang menjadi kenangan sampai saat ini. Chanu (Macan Unyu) adalah panggilan untuk Cinta masa lalu nya, seorang laki-laki berparas tampan namun sifatnya yang selalu menyebalkan dan selalu emosi pada orang lain tapi sangat manis didalam nya. Lalu siapa kah Cinta masa depan nya? Dan bagaimanakah kisah nya dengan Sean Andersons (Chanu) sehingga dia tidak bisa berhenti mencintai laki-laki cuek itu meskipun dia sudah menemukan cinta yang baru...
Let see! How complicated their love story